KNKT Terjunkan Tim Investigasi Kecelakaan Maut Bus SMK Lingga Kencana di Subang

Senin, 13 Mei 2024 - 06:47 WIB
loading...
KNKT Terjunkan Tim Investigasi...
KNKT membentuk tim investigasi untuk menyelidiki penyebab kecelakaan maut bus Putera Fajar yang mengangkut pelajar SMK Lingga Kencana di Subang, Jawa Barat. Foto/iNews TV/Yudy Heryawan Juanda
A A A
JAKARTA - Komite Nasional Keselamatan Transportasi (KNKT) membentuk tim investigasi untuk menyelidiki penyebab kecelakaan maut bus Putera Fajar yang mengangkut pelajar SMK Lingga Kencana Depok di Jalan Raya Kampung Palasari, Ciater, Subang, Jawa Barat. Saat ini, tim telah diberangkatkan ke lokasi kejadian.

"Pagi tadi Tim Investigator KNKT berangkat menuju lokasi," ujar Kasubbag Datin dan Humas Sekretariat KNKT, Anggo Anurogo, Senin (13/5/2024).



Sekadar diketahui, kecelakaan melibatkan sebuah bus berisi rombongan pelajar SMK Lingga Kencana Depok. Saat melintas di Jalan Raya Kampung Palasari, Ciater, Subang, Jawa Barat, rem bus tersebut oleng. Bus diduga mengalami rem blong.

Bus itu sempat menabrak sebuah mobil dan tiga sepeda motor. Akibat peristiwa itu, 11 orang meninggal dunia. Rinciannya, 10 orang merupakan rombongan bus tersebut, sedangkan 1 orang lainnya merupakan warga sekitar yang menaiki sepeda motor. Saat ini, peristiwa kecelakaan itu tengah didalami oleh polisi.
(cip)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Kecelakaan Beruntun...
Kecelakaan Beruntun di Tol Jagorawi KM 22+200, Lalu Lintas Arah Jakarta Padat
Kronologi Kecelakaan...
Kronologi Kecelakaan di Pondok Indah Tewaskan 2 Orang
Pengacara Bawa Pistol...
Pengacara Bawa Pistol dan Senapan hingga Sabu Jadi Tersangka dan Dijerat Pasal Berlapis
Gara-gara Kecelakaan...
Gara-gara Kecelakaan di Senen, Pengacara Ditangkap Ketahuan Bawa Senpi dan Narkoba
Tragis! Balita di Malang...
Tragis! Balita di Malang Tewas Terlindas Truk Tak Kuat Menanjak
PN Jakbar Gelar Sidang...
PN Jakbar Gelar Sidang Kecelakaan Lalin, Keluarga Korban Minta Keadilan Ditegakkan
Kecelakaan Mobil vs...
Kecelakaan Mobil vs Truk Tangki di Mojokerto: Ibu Hamil Alami Patah Kaki, Evakuasi Berlangsung Dramatis
Kecelakaan Maut di Tol...
Kecelakaan Maut di Tol Ngawi, 3 Orang Tewas dan 2 Terluka
Pasutri Tewas dalam...
Pasutri Tewas dalam Kecelakaan Motor Vs Mobil Boks di Jalan Dekso-Kebonagung Kulonprogo
Rekomendasi
Purnawirawan TNI Minta...
Purnawirawan TNI Minta Wapres Diganti, Golkar: Hingga saat Ini Gibran Tak Ada Pelanggaran
9 Alasan Warisan Progresif...
9 Alasan Warisan Progresif Paus Fransiskus Mengubah Gereja Katolik
Rupiah Melemah, Suzuki...
Rupiah Melemah, Suzuki Sebut Bisa Menguntungkan dan Merugikan
Berita Terkini
Kekuasaan Kerajaan Majapahit...
Kekuasaan Kerajaan Majapahit Terbelah Dua Sebelum Sumpah Palapa Gajah Mada
9 menit yang lalu
Halalbihalal Pesantren...
Halalbihalal Pesantren Salafiyah Kaffah se-Jateng dan DIY, Ethos Salurkan Ekor 5 Sapi
48 menit yang lalu
Kisah Perang Dahsyat...
Kisah Perang Dahsyat Mataram Gempur Blambangan dengan Mengerahkan Meriam Raksasa
1 jam yang lalu
TNBBS Terancam Rusak,...
TNBBS Terancam Rusak, Gubernur Lampung Siapkan Langkah Tegas Hadapi Ribuan Perambah
8 jam yang lalu
Gunung Lewotobi Laki-laki...
Gunung Lewotobi Laki-laki Meletus Disertai Dentuman Keras, Tinggi Kolom Abu Vulkanik 4.000 Meter
8 jam yang lalu
Wellbeing Festival 2025...
Wellbeing Festival 2025 Ajak Keluarga Tumbuh Bersama Menuju Hidup Selaras dan Bermakna
10 jam yang lalu
Infografis
3 Tujuan Rusia Menempatkan...
3 Tujuan Rusia Menempatkan Pesawat Tempur di Papua
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved