H-4 Lebaran, Terminal Kampung Rambutan Dipadati Pemudik

Sabtu, 06 April 2024 - 15:43 WIB
loading...
H-4 Lebaran, Terminal...
Terminal Kampung Rambutan, Jakarta Timur dipadati pemudik pada hari ini, Sabtu (6/4/2024) sore atau H-4 Lebaran. Foto/Ari Sandita
A A A
JAKARTA - Terminal Kampung Rambutan, Jakarta Timur dipadati pemudik pada hari ini, Sabtu (6/4/2024) sore atau H-4 Lebaran. Kondisi terminal di Kelurahan Rambutan, Kecamatan Ciracas itu lebih ramai dibandingkan H-7.

Berdasarkan pantauan di lokasi, sekitar pukul 14.00 WIB hingga pukul 15.00 WIB, area Terminal Kampung Rambutan dipenuhi oleh pemudik. Kursi-kursi yang ada di area tunggu di bagian depan dan belakang pulang ramai.

Bahkan, di lantai 2 pun ramai oleh pemudik. Banyak pemudik yang membawa tas hingga koper berisi bawaan dan oleh-oleh untuk dibawa ke kampung halamannya.

H-4 Lebaran, Terminal Kampung Rambutan Dipadati Pemudik




Pemudik pun terus berdatangan hingga saat ini, sehingga kawasan terminal tersebut tampak semakin ramai. Umumnya, para pemudik datang bersama keluarganya ataupun sanak saudaranya. Bus-bus yang berlalu lalang di area terminal pun tampak lebih banyak pula dibandingkan hari-hari sebelumnya.

Sejauh ini, berdasarkan data pukul 12.00 WIB dari pusat informasi di Terminal Kampung Rambutan, sudah ada lebih dari 1.000 penumpang yang pulang kampung dari terminal tersebut dengan jumlah bus yang telah berangkat lebih dari 60 bus. Adapun tujuannya, Jawa Barat, Jawa Tengah, Jawa Timur, hingga Sumatera.
(rca)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
BTB Goes to School Ramadan,...
BTB Goes to School Ramadan, Baznas Edukasi Mitigasi Bencana di 310 Sekolah Rawan
Selama Ramadan, Penggunaan...
Selama Ramadan, Penggunaan Bahu Jalan Tol Dalam Kota Dimajukan Jadi Jam 17.00 WIB
Semangat Berbagi di...
Semangat Berbagi di Bulan Suci Ramadan, Ratusan Takjil Partai Perindo Bengkalis Ludes dalam Sekejap
DPD Partai Perindo Tapanuli...
DPD Partai Perindo Tapanuli Utara Bagi-bagi Takjil ke Jemaah Masjid Baitul Rahman
Kemenag Gelar Ramadhan...
Kemenag Gelar Ramadhan Global Camp di Malang, Bahas Kurikulum Cinta
Perkuat Toleransi dan...
Perkuat Toleransi dan Kebersamaan di Bulan Ramadan
Unik! Perindo Sulteng...
Unik! Perindo Sulteng Gelar Turnamen Sepak Bola Liga Ramadan, Nama Tim dari Makanan Takjil
Jemaah Masjid Raudhatul...
Jemaah Masjid Raudhatul Jannah Bahagia Dapat Takjil Gratis Program Ramadan MNC Peduli
Partai Perindo Bagikan...
Partai Perindo Bagikan Takjil dan Kopiah, Ojol dan Pengendara: Ini Sangat Membantu
Rekomendasi
KCIC Siapkan 808.000...
KCIC Siapkan 808.000 Tempat Duduk Angkutan Lebaran 2025
UFC Siapkan Duel Akbar...
UFC Siapkan Duel Akbar Islam Makhachev vs Ilia Topuria: Demi Kesepakatan Miliaran Dolar Amerika Serikat?
5 Fakta When Life Gives...
5 Fakta When Life Gives You Tangerines, Drama Korea yang Bikin Netizen Nangis
Berita Terkini
IAI Gelar Sosialisasi...
IAI Gelar Sosialisasi Penyelenggaraan Sayembara Arsitektur
6 jam yang lalu
Banjir Meluas, 7 Kecamatan...
Banjir Meluas, 7 Kecamatan di Muarojambi Terendam
7 jam yang lalu
Reses di 6 Lokasi, Anggota...
Reses di 6 Lokasi, Anggota DPRD dari Partai Perindo Komitmen Wujudkan Aspirasi Warga
8 jam yang lalu
Dirlantas Polda Banten...
Dirlantas Polda Banten Terapkan Ganjil Genap di Tol Tangerang-Merak saat Mudik Mulai 27 Maret
8 jam yang lalu
Sanitasi Rusak, Siswa...
Sanitasi Rusak, Siswa SDN Babakan Kencana Sukabumi Semringah Dibantu MNC Peduli dan MNC Bank
9 jam yang lalu
Kapten Muljono: Legenda...
Kapten Muljono: Legenda Penerbang Tempur Indonesia yang Menggetarkan Nyali Penjajah
12 jam yang lalu
Infografis
Tarif Tol Diskon 20%...
Tarif Tol Diskon 20% Selama Mudik Lebaran 2025, Catat Tanggalnya
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved