Kejamnya Kakak Beradik di Malang Rampok dan Bunuh Tetangga Lansia Tunanetra

Rabu, 03 April 2024 - 17:14 WIB
loading...
Kejamnya Kakak Beradik...
Tersangka M Wakhid Hasan Afan alias Afan (29) dan M Iqbal Faisal Amir (29), pelaku perampokan dan pembunuhan lansia ditangkap Satreskrim Polres Malang. Foto/MPI/Avirista Midaada
A A A
MALANG - Polisi membekuk dua orang pelaku perampokan yang menewaskan lansia (lanjut usia) tunanetra di Malang, Jawa Timur. Dua orang pelaku ini merupakan kakak beradik bernama M Wakhid Hasan Afan alias Afan (29) sang kakak dan adiknya M Iqbal Faisal Amir (29).

Keduanya warga Desa Mangliawan, Kecamatan Pakis, Kabupaten Malang, yang berstatus tetangga beda RW dari korban Esther Sri Purwaningsih.



Wakapolres Malang Kompol Imam Mustolih menyatakan, dua korban perampokan yakni Esther Sri Purwaningsih (69) dan adiknya bernama Sri Agus Iswanto (60) kakak beradik yang tinggal di rumah Jalan Anggodo Gang 2 A Nomor 22 RT 3 RW 5, Dusun Wendit Timur, Desa Mangliawan, Kecamatan Pakis, Kabupaten Malang.

Sementara dua pelaku diketahui merupakan tetangga korban beda RW, yang tinggal beberapa meter di belakang rumah korban.

"Para tersangka ini melakukan pencurian dengan kekerasan melihat pada situasi yang sepi," ucap Imam Mustolih, saat rilis di Mapolres Malang, Kepanjen, pada Rabu pagi (3/4/2024).

Mereka memilih rumah secara acak tapi sudah ditarget, karena sudah memetakan lokasi bahwa di tempat kejadian perkara (TKP) ditinggali oleh para lansia. Berawal dari sanalah akhirnya pelaku lantas bisa memasuki rumah korban dari pintu samping rumah yang tidak terkunci.



"Kemudian masuk ke dalam rumah korban dalam hari ini rumah milik saudara Ester Sri Purwaningsih. Kemudian ketika tersangka ini masuk oleh didengar korban Sri Agus Iswanto yang saat itu sedang makan. Secara spontan saudara MIFA (Iqbal) ni langsung memukul wajah Agus Sri Iswanto," paparnya.

Karena terjepit, Iqbal akhirnya mengambil pisau dapur yang dibawa dari rumah sepanjang 20 sentimeter. Pisau itu lantas disabetkan ke leher korban, tapi korban yang penyandang tunanetra itu melakukan perlawanan dengan menangkis sabetan pisau itu.
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
Cekcok Masalah Gadai...
Cekcok Masalah Gadai HP, Pria di Bengkalis Tebas Istri hingga Tewas
11 Jenazah Korban Pembunuhan...
11 Jenazah Korban Pembunuhan KKB Papua di Yahukimo Dievakuasi, 2 Korban Teridentifikasi
2 Jenazah Korban Pembunuhan...
2 Jenazah Korban Pembunuhan KKB di Yahukimo Diautopsi, Terdapat Luka Parah di Sekujur Tubuh
Penyebab Anusapati Nekat...
Penyebab Anusapati Nekat Rencanakan Pembunuhan Ken Arok Penguasa Singasari
Bebas Ginting Pembunuh...
Bebas Ginting Pembunuh Wartawan dan 3 Anggota Keluarganya Divonis Penjara Seumur Hidup
Anggota Intel Polda...
Anggota Intel Polda Jateng Brigadir Ade Kurniawan Tersangka Pembunuhan Bayinya Sendiri
Sadis! 6 Guru di Yahukimo...
Sadis! 6 Guru di Yahukimo Papua Tewas Diserang KKB
Rumah Juragan Sembako...
Rumah Juragan Sembako di Lampung Tengah Disatroni Perampok, 1 Korban Tewas
Buron Kasus Penipuan...
Buron Kasus Penipuan Ditemukan Tewas di Tangerang, Jasadnya Dimutilasi dan Dimasukkan ke Dalam Freezer
Rekomendasi
Praktisi Energi: Skema...
Praktisi Energi: Skema Blending BBM Legal dan Sudah Sesuai Aturan
7 Kampus Elite AS yang...
7 Kampus Elite AS yang Kehilangan Dana Miliaran Dolar karena Melawan Donald Trump
Menteri Lingkungan Hidup...
Menteri Lingkungan Hidup Keluarkan Aturan Pembayaran Jasa Lingkungan
Berita Terkini
Proses Evakuasi Selesai,...
Proses Evakuasi Selesai, Operasional KRL Commuter Line Bogor Kembali Normal
4 jam yang lalu
16 Perjalanan Kereta...
16 Perjalanan Kereta Terganggu Imbas KRL Tertemper Mobil di Cilebut
6 jam yang lalu
Hitung Cepat SCL Taktika,...
Hitung Cepat SCL Taktika, Aulia Rahman Basri-Rendi Solihin Pimpin Perolehan Suara di PSU Kutai Kartanegara
6 jam yang lalu
Gelar Konsolidasi di...
Gelar Konsolidasi di Palembang, Partai Perindo Sumsel Perkuat Barisan Menuju Kemenangan 2029
7 jam yang lalu
Bukit Brown Canyon Semarang...
Bukit Brown Canyon Semarang Longsor Timpa Truk, Sopir Tewas
7 jam yang lalu
Ngeri! Detik-Detik KRL...
Ngeri! Detik-Detik KRL Commuter Line Tabrak Mobil Terjebak di Tengah Pelintasan Cilebut
7 jam yang lalu
Infografis
5 Negara Penguasa Harta...
5 Negara Penguasa Harta Karun Logam Tanah Jarang di Dunia
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved