BI Malang Siapkan Uang Baru Rp4,69 Triliun Khusus Ramadan dan Lebaran 2024

Rabu, 20 Maret 2024 - 09:21 WIB
loading...
A A A
”Kami juga membuka penukaran uang di outlet-outlet perbankan yang dilayani oleh 42 bank, dengan jumlah titik layanan sebanyak 63 outlet yang tersebar di seluruh wilayah kerja KPW (Kantor Perwakilan Wilayah) BI Malang,” ungkap dia.



Layanan penukaran melalui outlet perbankan untuk masyarakat disebut Febriana, tidak terbatas hanya nasabah bank saja, tapi juga untuk masyarakat umum. Dimana pelayanan berlangsung pada tanggal 1- 4 April 2024, pada hari kerja.

”Kami ingatkan juga kepada masyarakat untuk menukarkan uang pecahan baru di gerai resmi agar terhindar dari uang palsu (Upal). Sebab selama 2023 hingga Februari 2024, ada sekitar 400 lembar uang palsu yang berhasil diamankan BI Malang,” jelasnya.

Bl mendorong masyarakat untuk mengoptimalkan transaksi pembayaran secara non tunai, termasuk penggunaan QRIS untuk transaksi retail, serta mendorong Penyedia Jasa Pembayaran (PJP), untuk mempersiapkan transaksi selama Ramadan dan Idulfitri 1445.
(ams)
Halaman :
Baca Berita Terkait Lainnya
Copyright © 2024 SINDOnews.com
All Rights Reserved
read/ rendering in 0.2004 seconds (0.1#10.140)