Momen Anies Baswedan Subuh Berjemaah Bareng Keluarga Jelang Pencoblosan

Rabu, 14 Februari 2024 - 08:26 WIB
loading...
Momen Anies Baswedan...
Capres nomor urut 1, Anies Baswedan mengawali hari pencoblosannya dengan salat subuh berjemaah di kediamannya, Jalan Lebak Bulus Dalam 2, Rabu (14/2/2024). Foto/IG Anies Baswedan
A A A
JAKARTA - Capres nomor urut 1, Anies Baswedan mengawali hari pencoblosannya dengan melakukan salat subuh berjemaah di kediamannya, Jalan Lebak Bulus Dalam 2, Cilandak, Jakarta Selatan, Rabu (14/2/2024).

Anies yang berperan sebagai imam dari keluarga tersebut tampak mengenakan baju koko putih dengan peci warna hitam. Dia salat bersama bersama Ibundanya, Aliyah Baswedan, diikuti istrinya Fery Farhati, anak-anaknya juga segenap anggota keluarga lainnya.



Kegiatan salat subuh berjemaah berjalan penuh khidmat. Selama salat Anies membacakan surah Ad-Dhuha. Usai salat tampak Anies dan anak-anaknya saling bercengkrama dan berbincang.

"Insya Allah diberikan diberikan kelancaran(proses pencoblosan), begitu juga seluruh rakyat Indonesia yang menggunakan hak suaranya pagi ini," ujar Anies di rumahnya, Rabu (15/2/2024).

Tak lama berselang, pendamping Muhaimin Iskandar alias Cak Imin tersebut mengikuti wawancara bersama awak media. Adapun hari ini Anies bakal melakukan pencoblosan di TPS Kelurahan Cilandak Barat.

"Insya Allah semuanya siap, rencananya kami akan berangkat ke TPS Pukul 06.30," katanya.
(maf)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Ceramah di Masjid Salman...
Ceramah di Masjid Salman ITB, Anies Baswedan Ingatkan Pentingnya Berpikir Kritis demi Indonesia
Ceramah di Masjid UGM...
Ceramah di Masjid UGM Dipadati Ribuan Jemaah, Anies Baswedan Selalu Dinanti
Anies Baswedan Bakal...
Anies Baswedan Bakal Hadiri Deklarasi Gerakan Rakyat di Cilandak
Mengamati Pergerakan...
Mengamati Pergerakan Mantan-mantan Gubernur Jakarta saat Momen Sertijab Pramono-Rano, di Mana Jokowi?
Bahagia Anies-Ahok Rukun,...
Bahagia Anies-Ahok Rukun, Pramono: Semesta Mendukung, Insyaallah Jakarta Lebih Baik
Menebak Kejutan yang...
Menebak Kejutan yang Dijanjikan Anies dan Ahok
Anies-Ahok Bikin Kejutan,...
Anies-Ahok Bikin Kejutan, PDIP: Akan Beri Masukan Kepemimpinan Pramono Anung-Rano Karno
Momen Anies-Ahok Bercengkerama...
Momen Anies-Ahok Bercengkerama Akrab di Balai Kota Jakarta
Pramono-Rano Menang...
Pramono-Rano Menang di Pilkada 2024, Anies: Selamat Atas Kemenangan Rakyat Jakarta
Rekomendasi
Tegas! Pelaku Kecurangan...
Tegas! Pelaku Kecurangan UTBK 2025 Akan Didiskualifikasi dari Semua Jalur Masuk PTN
6 Hotel Keluarga Untuk...
6 Hotel Keluarga Untuk Staycation di Bali
Perbandingan Pangkalan...
Perbandingan Pangkalan Militer AS vs Rusia di Dunia: Sama-sama Raksasa Nuklir, Siapa Lebih Kuat?
Berita Terkini
Soal Mesin Parkir Elektronik...
Soal Mesin Parkir Elektronik Banyak yang Rusak, Kadishub: Terkendala Suku Cadang
2 jam yang lalu
Bantu Keluarga Kurang...
Bantu Keluarga Kurang Mampu, Pesantren Denanyar Buka Program Bea Siswa Santri 2025
2 jam yang lalu
Kadishub Akui PAD Parkir...
Kadishub Akui PAD Parkir di Jakarta Menurun sejak Banyak Mesin TPE Rusak Beralih ke Jukir
2 jam yang lalu
Pramono Minta Wali Kota...
Pramono Minta Wali Kota hingga Lurah Proaktif Terima Pendaftaran Pasukan Oranye
2 jam yang lalu
3 Penumpang Minibus...
3 Penumpang Minibus Terjun ke Sungai Lae Kombih di Pakpak Bharat Belum Ditemukan
3 jam yang lalu
BPKB Tak Dikasih, Anak...
BPKB Tak Dikasih, Anak di OKU Bakar Mobil Ibunya
3 jam yang lalu
Infografis
Jadwal Terbaru Libur...
Jadwal Terbaru Libur Sekolah Jelang Lebaran 2025
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved