Warga Singkawang Bertaruh Nyawa, Lintasi Jembatan Ambruk Akibat Banjir

Selasa, 28 November 2023 - 19:06 WIB
loading...
Warga Singkawang Bertaruh...
Warga di Kelurahan Pangmilang, Kota Singkawang, Kalimantan Barat, nekat bertaruh nyawa melintasi jembatan yang kondisinya sudah ambruk. Foto/iNews TV/Rizki Kurnia
A A A
PONTIANAK - Warga di Kelurahan Pangmilang, Kota Singkawang, Kalimantan Barat, harus bertaruh nyawa melintasi jembatan ambruk. Hal ini terpaksa dilakukan, karena jembatan itu menjadi akses utama penghubung antar wilayah.



Para petani, dan pelajar, mengetahui bahanya melintasi jembatan yang abruk akibat diterjang banjir tersebut, tetapi mereka tidak memiliki pilihan untuk mencari jalur alternatif. Jembatan tersebut ambruk pada Sabtu (25/11/2023), akibat diterjang banjir.



Jembatan penghubung antar wilayah itu, kondisinya sudah patah di kedua sisi, dan salah satu sisi sudah jatuh ke dasar sungai, sehingga posisinya menjadi miring. Warga yang hendak melintasinya, harus berhati-hati karena rawan tergelincir.



Salah satu petani dari Kelurahan Pangmilang, Awa Guntoro mengaku, tidak ada pilihan jalur lain sehingga memaksa warga harus melintasi jembatan yang kondisinya telah rusak parah.

Warga Singkawang Bertaruh Nyawa, Lintasi Jembatan Ambruk Akibat Banjir


"Kami terpaksa melintasi jembatan ambruk tersebut, karena merupakan satu-satunya akses jalan untuk menuju wilayah lain. Kami berharap pemerintah segera memperbaiki jembatan tersebut. atau paling tidak membangun jembatan darurat," tuturnya.



Ambruknya jembatan di Kelurahan Pangmilang ini, sudah diketaui oleh Pemkot Singkawang. Bahkan petugas dari Pemkot Singkawang, telah mengecek langsung kondisi jembatan ambruk. Mereka juga berjanji akan akan segera memperbaiki jembatan ambruk tersebut.
(eyt)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Banjir Meluas, Pemkot...
Banjir Meluas, Pemkot Jambi Tetapkan Status Darurat Tanggap Bencana
Update Banjir Jakarta:...
Update Banjir Jakarta: 29 RT Masih Terendam, Terparah di Cililitan Jaktim Setinggi 2,5 Meter
11 RT di Jakarta dan...
11 RT di Jakarta dan 1 Ruas Jalan Terendam Banjir Pagi Ini, Ini Sebarannya
Kabupaten Bandung Kembali...
Kabupaten Bandung Kembali Dilanda Banjir, 4 Kecamatan Terendam dan Ratusan Warga Mengungsi
Sungai Cimande Meluap,...
Sungai Cimande Meluap, 718 Rumah di Sumedang Terendam Banjir
Banjir Landa 7 Desa...
Banjir Landa 7 Desa di Bojonegoro, 1 Warga Meninggal Dunia
Tanggul Sungai Tuntang...
Tanggul Sungai Tuntang di Desa Baturagung Kembali Jebol, Warga 2 Desa Terpaksa Mengungsi
Banjir Muarojambi Meluas,...
Banjir Muarojambi Meluas, 7 Kecamatan Terendam
Pemulihan Korban Banjir,...
Pemulihan Korban Banjir, PGN Bantu 3.000 Warga di Bekasi dan Jaktim
Rekomendasi
India Terang-terangan...
India Terang-terangan ke BRICS: Kami Tidak Akan Campakkan Dolar AS
Rekor Timnas Indonesia...
Rekor Timnas Indonesia vs Bahrain: Stadion GBK Saksi 2 Kemenangan Skuad Garuda
12 Orang Jadi Korban...
12 Orang Jadi Korban SMS Phising Fake BTS, Kerugian Rp473 juta
Berita Terkini
2.575 Personel Gabungan...
2.575 Personel Gabungan Amankan Laga Timnas Indonesia Vs Bahrain di GBK Hari Ini
1 jam yang lalu
Akhir Kejayaan Singasari!...
Akhir Kejayaan Singasari! Raja Kertanagara, Ekspedisi Pamalayu, dan Kudeta Maut Jayakatwang
1 jam yang lalu
Polda Metro Kembalikan...
Polda Metro Kembalikan Kendaraan Hasil Curian, Pemilik Sah: Polisi Geraknya Sat-Set
1 jam yang lalu
Ramadan Berbagi Bersama...
Ramadan Berbagi Bersama PSI, Santunan hingga Mudik Gratis
3 jam yang lalu
9 Irjen Polisi yang...
9 Irjen Polisi yang Sudah Setahun Lebih Duduki Jabatan Kapolda, Nomor 1 Eks Ajudan Jokowi
3 jam yang lalu
5 Pangdam Termuda di...
5 Pangdam Termuda di Indonesia setelah Mutasi TNI Maret 2025, 2 di Antaranya Baru 49 Tahun
6 jam yang lalu
Infografis
Upaya Mengatasi Banjir...
Upaya Mengatasi Banjir di Jakarta, 13 Sungai Dikeruk
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved