Pembunuh Ibu dan Anak di Subang yang Mayatnya Ditelanjangi Ternyata Keponakan Sendiri

Selasa, 17 Oktober 2023 - 23:38 WIB
loading...
Pembunuh Ibu dan Anak...
Muhammad Ramdanu (21) atau akrab disapa Danu saat menjalani wawancara yang diunggah di akun YouTube @Monogram Production. Foto/Tangkapan Layar/@Monogram Production
A A A
BANDUNG - Misteri pembunuhan ibu dan anak yang mayatknya ditelanjangi, Tuti Suhartini (55) dan Amelia Mustika Ratu (22) berhasil diungkap polisi. Keponakan Tuti, Muhammad Ramdanu alias Danu (21) ternyata pelaku dari pembunuhan sadis tersebut.



Selama ini Danu sudah berulangkali diperiksa oleh penyidik Ditreskrimum Polda Jabar, namun dia berhasil lolos. Padahal, aksinya di Tempat Kejadian Perkara (TKP) pembunuhan sudah sangat mencurigakan, karena dialah yang membersihkan TKP.



Pembunuhan sadis yang korbannya ditikam dengan senjata tajam, dan ditelanjangi, lalu mayatnya dimasukkan dalam mobil mewah jenis Alphard tersebut, lebih dari dua tahun tak dapat diungkap. Peristiwa pembunuhannya sendiri terjadi pada Selasa (18/8/2021).



Kasus pembunuhan ini, sempat membuat gempar warga Desa Jalancagak, Kecamatan Jalancagak, Kabupaten Subang. Setelah lebih dari dua tahun berlalu, polisi akhirnya menetapkan Danu sebagai tersangka pembunuhan sadis tersebut.

Dirreskrimum Polda Jabar, Kombes Pol. Surawan membenarkan penetapan status Danu alias MR sebagai tersangka pembunuhan ibu dan anak gadisnya tersebut. "Ya benar (ada penetapan tersangka)," katanya, Selasa (17/10/2023).



Surawan menyatakan, belum mengetahui motif pelaku membunuh kedua korban, dan menelanjanginya. Sebelum menetapkan Danu sebagai tersangka, polisi telah melakukan pemeriksaan terhadap 124 saksi. Selain itu, penyidik juga melakukan tes DNA terhadap 49 orang di Laboratorium Forensik.
(eyt)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Sosok Terduga Pelaku...
Sosok Terduga Pelaku Pembunuhan Ibu dan Anak dalam Toren Tambora
Pelaku Pembunuhan Ibu...
Pelaku Pembunuhan Ibu dan Anak dalam Toren di Tambora Ditangkap di Banyumas
Misteri Mayat Ibu dan...
Misteri Mayat Ibu dan Anak di Dalam Toren, Polisi Temukan Sejumlah Luka
Mayat Bos Ruko Dicor...
Mayat Bos Ruko Dicor Semen, Pelaku Sikat Uang Rp64 Juta
Kronologi Sadis Pemilik...
Kronologi Sadis Pemilik Ruko di Pulogadung Dibunuh dan Dicor Kuli Bangunan
Polisi Tangkap Pelaku...
Polisi Tangkap Pelaku Pembunuhan Bos Ruko yang Mayatnya Dicor di Pulogadung Jaktim
Ibu di Semarang Tewas...
Ibu di Semarang Tewas Bersimbah Darah, Anak Pertamanya Jadi Buronan
Penyebab Kecelakaan...
Penyebab Kecelakaan Maut di Gerbang Tol Ciawi Akibat Overload dan Sopir Langgar Batas Kecepatan
Wanita yang Tewas di...
Wanita yang Tewas di Kamar Kontrakan Pekerja Salon, Polisi Temukan Identitas Misterius
Rekomendasi
Jakarta Masuk Puncak...
Jakarta Masuk Puncak Daftar Kota Dunia yang Akan Hadapi Banjir Dahsyat
Celine Evangelista Menangis...
Celine Evangelista Menangis Cium Kakbah, Perjalanan Perdana ke Tanah Suci usai Mualaf
Menanti Sentuhan Magis...
Menanti Sentuhan Magis Patrick Kluivert di Timnas Indonesia
Berita Terkini
Profil Irjen Pol Nanang...
Profil Irjen Pol Nanang Avianto, Alumni Akpol 1990 dengan Karier Mentereng Jadi Kapolda Jatim
3 jam yang lalu
Kanit PPA Polrestabes...
Kanit PPA Polrestabes Makassar Minta Rp10 Juta ke Pelaku Pelecehan, Rp5 Juta untuk Korban dan Rp5 Juta Iptu HR
5 jam yang lalu
5 Hal Menarik dari Prabu...
5 Hal Menarik dari Prabu Siliwangi, Mulai dari Asal Usul hingga Mitos Macan Putih
5 jam yang lalu
Kisah Bripka Joko Hadi,...
Kisah Bripka Joko Hadi, Polisi Penggali Kubur Sukarela Selama 23 Tahun bagi Warga Kurang Mampu
5 jam yang lalu
Kronologi Fidya Kamalindah...
Kronologi Fidya Kamalindah Atlet Taekwondo Nasional asal Bandung Hilang 10 Tahun
11 jam yang lalu
Kasus Korupsi Pabrik...
Kasus Korupsi Pabrik Gula Asembagus, Kortas Tipikor Mabes Polri Geledah Kantor PTPN 1 Surabaya
12 jam yang lalu
Infografis
7 Masjid Tua di Jakarta...
7 Masjid Tua di Jakarta yang Ikonik dan Sarat Sejarah Islam
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved