Rapat Evaluasi, Perindo Kota Serang Target Rebut 1 Fraksi DPRD

Sabtu, 23 September 2023 - 08:40 WIB
loading...
Rapat Evaluasi, Perindo...
Ketua DPD Kota Serang Heri Yudaharsa bersama jajaran pengurus. Foto/iNews TV/Yogi Hardi
A A A
SERANG - DPD Partai Perindo Kota Serang menargetkan merebut 1 fraksi di DPRD Kota Serang di Pemilu 2024. Target itu diperkuat dengan gencarnya pengurus DPD Perindo Kota Serang menggelar rapat evaluasi sekaligus rapat strategi pemenangan bagi para bacalegnya.

”Kita menggelar rapat evaluasi dan rapat strategi pemenangan untuk Kota Serang baik di DPRD Kota, Provinsi maupun RI,” kata Ketua DPD Kota Serang Heri Yudaharsa, Sabtu (23/9/2023).

Kota Serang sampai saat ini sudah melakukan penguatan-penguatan di berbagai lini mulai dari tingkat RT dan RW hingga penguatan para saksi.



”Target kami masih sama, untuk Kota Serang sendiri berharap bisa merebut 1 fraksi atau minimal 4 kursi di DPRD. Dengan kualitas para Bacaleg yang kemarin lolos verifikasi, kami yakin bisa mencapainya,” ucapnya.

Begitu juga untuk di Provinsi Banten, DPD Kota Serang berharap minimal masing-masing 1 kursi untuk Provinsi dan DPR-RI. Partai Perindo Kota Serang tak berharap tinggi untuk Pemilu 2024, pihaknya minimal bisa menjadi 5 besar pemenang Pemilu di Kota Serang.

”Dengan berbagai program yang langsung menyentuh masyarakat, terutama UMKM dan rakyat kecil, kami yakin program seperti KTA berasuransi yang sudah jalan dapat mendorong perolehan suara Perindo di Kota Serang,” ungkapnya.

Pihaknya menargetkan bisa membagikan KTA Berasuransi ini hingga 40 ribu KTA agar semua manfaat dirasakan langsung masyarakat Kota Serang.



Sekretaris Wilayah DPW Partai Perindo Provinsi Banten Agus Tugiman pun yakin Kota Serang bisa meraih target positif di Pemilu 2024 mendatang. Menurutnya, partai berlambang Rajawalii yang dipimpin Hary Tanoesoedibjo ini, sampai saat ini sudah mendapat hari di masyarakat.
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
Serap Aspirasi Warga,...
Serap Aspirasi Warga, Legislator Perindo Maureen Vivian Fokus Kawal Pembangunan Infrastruktur di Maluku Tengah
Kader Perindo Minggituk...
Kader Perindo Minggituk Kobak Jadi Wakil Ketua DPRD Yahukimo, Siap Percepat Pembangunan Daerah Terpencil
Panaskan Mesin Partai...
Panaskan Mesin Partai Perindo, Andi Yuslim Instruksikan Kader di Sulsel Kerja Maksimal di Dapil
Empati dan Peduli, Anggota...
Empati dan Peduli, Anggota DPRD Partai Perindo Petrus Elmiance Bantu 2 Balita Telantar di Manggarai Timur
Dari Reses ke RKPD,...
Dari Reses ke RKPD, Anggota Legislatif Partai Perindo Hima Domi Antonius Perjuangkan Kesejahteraan Masyarakat Manggarai
Dukung Kemandirian Pangan,...
Dukung Kemandirian Pangan, Legislator Partai Perindo Menanam Padi Bareng Warga Tojo Una-Una
Anggota DPRD Perindo...
Anggota DPRD Perindo Hapus Air Mata 2 Balita Telantar di Manggarai Timur
AYP Silaturahmi ke Wali...
AYP Silaturahmi ke Wali Kota Makassar Munafri: Perindo Komitmen Dukung Pemerintahan Appi-Aliyah
Tokoh Agama Rawa Buaya...
Tokoh Agama Rawa Buaya Bangga Anggota DPRD dari Perindo Dina Masyusin Tetap Merakyat
Rekomendasi
CoPilot Microsoft Kini...
CoPilot Microsoft Kini Bisa Mencari File Dokumen di Windows 11
Niat Puasa Syawal dan...
Niat Puasa Syawal dan Senin-Kamis Bersamaan, Begini Bacaannya
China Paksa Warga yang...
China Paksa Warga yang Memiliki Berat Badan di Bawah 50 Kg untuk Tetap Di rumah, Ada Apa Gerangan?
Berita Terkini
Raja Mataram Hukum Pejabat...
Raja Mataram Hukum Pejabat Tingginya Akibat Tak Ikut Membangun Istana Megah Plered
11 menit yang lalu
Prakiraan Cuaca Jakarta...
Prakiraan Cuaca Jakarta Hari Ini, Hujan Ringan hingga Sedang Guyur Jaktim dan Jaksel
24 menit yang lalu
Pabrik Garmen di Kota...
Pabrik Garmen di Kota Bogor Kebakaran, Kerugian Ditaksir Miliaran Rupiah
7 jam yang lalu
5 Temuan Awal Komnas...
5 Temuan Awal Komnas HAM di Kasus 3 Polisi Tewas Ditembak di Way Kanan
8 jam yang lalu
Cekcok Masalah Gadai...
Cekcok Masalah Gadai HP, Pria di Bengkalis Tebas Istri hingga Tewas
8 jam yang lalu
Toko Mainan di Leuwiliang...
Toko Mainan di Leuwiliang Bogor Kebakaran, Letupan Kembang Api Menyala
9 jam yang lalu
Infografis
Kucing Caracal Serang...
Kucing Caracal Serang Tentara Israel, Dipuji Lebih Membela Palestina
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved