Dapat Bantuan Uang Kaget, Sri Mulyani: Pesannya Pak Hary Tanoe Jangan Sampai Malas

Selasa, 05 September 2023 - 16:22 WIB
loading...
Dapat Bantuan Uang Kaget,...
Sri Mulyani (45), seorang penjual jamu gendong dan pedagang sayuran di Kota Tangerang, mendapat bantuan dari Executive Chairman MNC Group Hary Tanoesoedibjo (HT) melalui Program Uang Kaget. Foto: iNews Media/Riyan Rizki Roshali
A A A
TANGERANG - Sri Mulyani (45), seorang penjual jamu gendong dan pedagang sayuran di RT 004/RW 03, Kelurahan Karang Tengah, Kota Tangerang, mendapat bantuan dari Executive Chairman MNC Group Hary Tanoesoedibjo (HT) melalui Program Uang Kaget.

Bantuan yang diberikan berupa uang tunai sebesar Rp16 juta sebagai modal usaha dan keperluan rumah tangga, sepeda motor, serta gerobak.

Sri Mulyani mengaku tidak menyangka bisa mendapatkan rezeki yang disalurkan Hary Tanoesoedibjo melalui Program Uang Kaget. Ia menyampaikan terima kasih yang sebesar-besarnya kepada Hary Tanoesoedibjo.



“Terima kasih banget buat bapak sudah ngasi semuanya. Harapannya buat Pak Hary Tanoe semoga semakin sehat, biar berkah barokah. Semoga panjang umurnya biar terus bisa membantu masyarakat,” katanya, Selasa (5/9/2023).

Sri juga mengungkapkan tidak akan lupa dengan pesan HT. Pada momen tersebut HT berpesan kepada Sri Mulyani agar terus berjuang untuk mencari nafkah bagi dirinya dan keluarga tercinta.



“Pesannya Pak Hary Tanoe jangan sampai malas, jualannya terusin, pokoknya buat anak dan keluarga semuanya,” kata Sri.

Sri berharap HT yang juga merupakan Ketua Umum Partai Perindo bisa terus sehat dan terus membantu masyarakat kecil. Sebab hal ini sebagaimana visi Partai Perindo yang dikenal sebagai partai modern peduli rakyat kecil, gigih berjuang untuk penciptaan lapangan kerja dan Indonesia sejahtera.
(thm)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Reses di 6 Lokasi, Anggota...
Reses di 6 Lokasi, Anggota DPRD dari Partai Perindo Komitmen Wujudkan Aspirasi Warga
Anggota DPRD Nagekeo...
Anggota DPRD Nagekeo dari Partai Perindo Tekankan Pentingnya Perencanaan Berbasis Riset
Partai Perindo Dorong...
Partai Perindo Dorong Bupati Vera E. Laruni Buat Gebrakan Sejahterakan Donggala
Partai Perindo Pacu...
Partai Perindo Pacu Pengembangan OKU Timur untuk Sejahterakan Rakyat
Peduli Sesama, Partai...
Peduli Sesama, Partai Perindo Sumba Barat Daya Ringankan Beban Keluarga Korban Sambaran Petir
Legislator Partai Perindo...
Legislator Partai Perindo Syamsuriansyah Bantu Pasien Tumor Kaki di Rumah Singgah Lombok Barat
Partai Perindo Silaturahmi...
Partai Perindo Silaturahmi dengan Gubernur Anwar Hafid, Siap Berkolaborasi Majukan Sulawesi Tengah
Semangat Berbagi di...
Semangat Berbagi di Bulan Suci Ramadan, Ratusan Takjil Partai Perindo Bengkalis Ludes dalam Sekejap
DPD Partai Perindo Tapanuli...
DPD Partai Perindo Tapanuli Utara Bagi-bagi Takjil ke Jemaah Masjid Baitul Rahman
Rekomendasi
5 Fakta When Life Gives...
5 Fakta When Life Gives You Tangerines, Drama Korea yang Bikin Netizen Nangis
Jet Tempur Rusia Masuk...
Jet Tempur Rusia Masuk ke Zona Identifikasi Pertahanan Udara Korea Selatan
Kereta Cepat Whoosh...
Kereta Cepat Whoosh Sediakan 800 Ribu Tiket Selama Musim Lebaran 2025
Berita Terkini
IAI Gelar Sosialisasi...
IAI Gelar Sosialisasi Penyelenggaraan Sayembara Arsitektur
2 jam yang lalu
Banjir Meluas, 7 Kecamatan...
Banjir Meluas, 7 Kecamatan di Muarojambi Terendam
3 jam yang lalu
Reses di 6 Lokasi, Anggota...
Reses di 6 Lokasi, Anggota DPRD dari Partai Perindo Komitmen Wujudkan Aspirasi Warga
4 jam yang lalu
Dirlantas Polda Banten...
Dirlantas Polda Banten Terapkan Ganjil Genap di Tol Tangerang-Merak saat Mudik Mulai 27 Maret
4 jam yang lalu
Sanitasi Rusak, Siswa...
Sanitasi Rusak, Siswa SDN Babakan Kencana Sukabumi Semringah Dibantu MNC Peduli dan MNC Bank
5 jam yang lalu
Kapten Muljono: Legenda...
Kapten Muljono: Legenda Penerbang Tempur Indonesia yang Menggetarkan Nyali Penjajah
8 jam yang lalu
Infografis
Bocoran 4 Calon Menkeu...
Bocoran 4 Calon Menkeu Pilihan Prabowo untuk Gantikan Sri Mulyani
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved