Kejar Layangan Putus, Anak 13 Tahun di Bogor Tercebur ke Sumur Tua

Kamis, 27 Juli 2023 - 21:53 WIB
loading...
Kejar Layangan Putus,...
Seorang anak laki-laki berusia 13 tahun tercebur sumur tua di wilayah Kemang, Kabupaten Bogor. Korban berhasil dievakuasi dengan selamat. Foto/MPI
A A A
JAKARTA - Seorang anak laki-laki berusia 13 tahun tercebur sumur tua di wilayah Kemang, Kabupaten Bogor . Korban berhasil dievakuasi dengan selamat.

"Alhamdulillah selamat," kata Kapolsek Kemang Kompol Ari dikonfirmasi, Kamis (27/7/2023).



Dari informasi yang diterimanya, anak tersebut tercebur sumur tua ketika mengejar layangan putus. Korban berhasil dievakuasi oleh warga dan keluarganya.

"Infonya anak tersebut mengejar layangan kejeblos sumur tua," jelasnya.

Terpisah, paman korban Robi menuturkan kondisi keponakannya itu hanya mengalami luka ringan. Saat ini, sedang berobat ke tukang urut oleh orangtuanya.

"Usianya 13 tahun, Alhamdulillah anaknya selamat cuma luka ringan aja. Sekarang posisinya sedang dibawa ke tukang urut sama sama orang tuanya. Nggak sampai dibawa ke rumah sakit," tutur Robi.



Dalam video beredar, tampak warga sedang berupaya mengevakuasi korban. Tak lama, terlihat korban berhasil dikeluarkan dalam kondisi selamat.
(kri)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Lumpur Bekas Banjir...
Lumpur Bekas Banjir di Vila Nusa Indah Masih Tebal, Pengendara Banyak yang Jatuh
Banjir Terjang Kabupaten...
Banjir Terjang Kabupaten Bogor, Satu Warga Hilang Terseret Arus
Polres Bogor Berlakukan...
Polres Bogor Berlakukan One Way Jalur Puncak Arah Jakarta Siang Ini
Sapi 400 Kg Nyemplung...
Sapi 400 Kg Nyemplung Kolam Sempit di Banyumas, Evakuasi Dramatis karena Stres
Pemuda Perindo Kabupaten...
Pemuda Perindo Kabupaten Bogor dan Paguyuban Ojek Pangkalan Pasar Danas Santuni 100 Anak Yatim
Temukan Lagi Benang...
Temukan Lagi Benang Gelasan Layangan di Jembatan Suramadu, Polisi Enggak Berani Pastikan Ulah Begal
Sekap Pemilik Rumah,...
Sekap Pemilik Rumah, Kawanan Perampok Bawa Kabur Satu Unit Mobil
Kronologi Kebakaran...
Kronologi Kebakaran Rumah di Bogor yang Tewaskan Balita 2 Tahun
Universitas Pakuan dan...
Universitas Pakuan dan Belantara Foundation Ajak Siswa SMA Data Biodiversitas
Rekomendasi
Eliano Reijnders Dikabarkan...
Eliano Reijnders Dikabarkan Masuk Radar Transfer Klub Prancis
Perbandingan Market...
Perbandingan Market Value Timnas Indonesia vs Australia: Beda Tipis!
Natasha Rizky Akui Desta...
Natasha Rizky Akui Desta sebagai Pria Bertanggung Jawab, Masih Beri Nafkah hingga Kini
Berita Terkini
Petugas Kabel Wi-Fi...
Petugas Kabel Wi-Fi Babak Belur Dikeroyok Anggota Ormas di Depok Gara-gara Tak Memberi Uang
30 menit yang lalu
Korban Tewas Kebakaran...
Korban Tewas Kebakaran Kapal Tanker Ronggolawe dan Tug Boat Bertambah Jadi 3 Orang
37 menit yang lalu
Banjir dan Longsor Terjang...
Banjir dan Longsor Terjang Kota Padangsidimpuan, Satu Orang Tewas
48 menit yang lalu
Bela sang Adik, Penyanyi...
Bela sang Adik, Penyanyi Dangdut Serli KDI Malah Jadi Korban Penganiayaan
1 jam yang lalu
BMKG: Gempa M5,2 Bayah...
BMKG: Gempa M5,2 Bayah Banten Masuk Kategori Megathrust Event, Tak Berpotensi Tsunami
1 jam yang lalu
INH-Komunitas Ojol Rawamangun...
INH-Komunitas Ojol Rawamangun Bersih-bersih Masjid dan Bagikan Makanan Buka Puasa
1 jam yang lalu
Infografis
Fenomena Ikan yang Hidup...
Fenomena Ikan yang Hidup di Laut Dalam Bermunculan ke Permukaan
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved