Sekolah Belum Laporan, Polisi Duga Ada Kelalaian dalam Tragedi Lift Jatuh yang Tewaskan 7 Pekerja

Rabu, 05 Juli 2023 - 23:49 WIB
loading...
A A A
Para korban jatuhnya lift tersebut, merupakan pekerja bangunan. Lift yang ditumpangi, merupakan lift barang dan diduga kelebihan muatan sehingga terjatuh. "Lift yang dipakai para korban, digunakan untuk mengangkut barang bukan memuat orang," tegas Dennis.



Kesan menutupi adanya peristiwa jatuhnya lift tersebut, sangat terasa. Selain belum adanya laporan dari sekolah ke kepolisian, penjaga sekolah yang diketahui bernama Arifan juga mengaku bahwa tidak ada peristiwa tersebut.

"Tidak ada kejadian apa-apa, saya masuk sore, dari pekerja siang tidak menyampaikan apa-apa ke saya," ujar Arifan. Dia akhirnya baru mau mengakui adanya kejadian lift jatuh, setelah didesak pihak kepolisian yang datang ke Sekolah Islam Az Zahra untuk olah TKP.
(eyt)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Bikin Konten di Lokasi...
Bikin Konten di Lokasi Banjir Bandar Lampung, 2 Kreator Konten Diusir Warga
Banjir dan Tanah Longsor...
Banjir dan Tanah Longsor Landa Bandar Lampung, Dua Orang Tewas
3 Pekerja Tewas Terjatuh...
3 Pekerja Tewas Terjatuh dari Lantai 5 Gedung RS PKU Muhammadiyah Blora
Renovasi Rumah di Setiabudi...
Renovasi Rumah di Setiabudi Makan Korban, Pekerja Bangunan Tewas Tertimpa Coran
2 Pekerja Gondola Tewas...
2 Pekerja Gondola Tewas Jatuh dari Ketinggian Lantai 8 Mal di Bekasi
Santriwati Diperkosa...
Santriwati Diperkosa Mantan Satpol PP di Bandar Lampung saat Cuci Pakaian
Banjir Terjang Bandarlampung,...
Banjir Terjang Bandarlampung, Mobil hingga Kapal Nelayan Terseret Arus
Kelebihan Pengunjung...
Kelebihan Pengunjung di Malam Tahun Baru, Kafe Semipermanen di Bandar Lampung Ambruk
Bansos Atensi Yapi,...
Bansos Atensi Yapi, Penerima Terbantu Diantarkan Langsung Petugas Kantorpos
Rekomendasi
Pernyataan Lengkap Gold...
Pernyataan Lengkap Gold Medalist soal Kim Soo Hyun dan Kim Sae Ron Pacaran, Memutar Balik Fakta?
Kunjungi Semarak Festival...
Kunjungi Semarak Festival Ramadan Persembahan Pegadaian di 61 Lokasi Seluruh Indonesia
Bisnis di Eropa Runtuh...
Bisnis di Eropa Runtuh Memaksa Raksasa Gas Rusia Jual Aset Properti Mewahnya
Berita Terkini
Mutasi Polri, 5 Kapolres...
Mutasi Polri, 5 Kapolres di Lampung Diganti
18 menit yang lalu
Siswa SDN di Cigombong...
Siswa SDN di Cigombong Bogor Ikuti Kegiatan MNC Peduli-MNC Land: Bermain sambil Belajar
26 menit yang lalu
Lebaran di Solo, Jokowi...
Lebaran di Solo, Jokowi Tak Gelar Open House di Rumah
57 menit yang lalu
Tingkatkan Kualitas...
Tingkatkan Kualitas SDM, Gubernur Kalteng Gagas Program Satu Rumah Satu Sarjana
58 menit yang lalu
PN Tangerang Kabulkan...
PN Tangerang Kabulkan Praperadilan Korban Kriminalisasi, Pengacara FR Apresiasi Hakim
1 jam yang lalu
Abrasi Sungai Mengancam...
Abrasi Sungai Mengancam Jalan di Aceh Barat, Bupati Tarmizi Tindak Cepat dengan Normalisasi!
1 jam yang lalu
Infografis
Cuaca Panas Melanda,...
Cuaca Panas Melanda, Ini 7 Barang yang Wajib Ada
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved