Pemuda 32 Tahun Gantung Diri di Pohon, Tim Damkar Jakarta Timur Dikerahkan

Sabtu, 17 Juni 2023 - 15:06 WIB
loading...
Pemuda 32 Tahun Gantung...
Petugas Sudin Gulkarmat Jakarta Timur mengevakuasi jasad AW yang melakukan gantung diri di Penggilingan, Cakung, Jakarta Timur. Foto/Istimewa
A A A
JAKARTA - Seorang pria muda berinisial AW (32) nekat mengakhiri hidupnya dengan cara gantung diri di atas pohon Jalan Swadaya Raya Binong, Penggilingan, Cakung, Jakarta Timur pada Sabtu (17/6/2023). Tim pemadam kebakaran Jakarta Timur diterjunkan untuk mengevakuasi jasad korban.

Ketua RW 09 Penggilingan, Poiman mengatakan, jasad AW ditemukan pada pukul 06.00 WIB oleh petugas keamanan permukiman. "Korban gantung diri di atas pohon menggunakan tali. Saat ditemukan korban mengenakan celana pendek dan kaos," kata Poiman.

Temuan ini pun lantas dilaporkan ke petugas Polsek Cakung, dan tim pemadam kebakaran untuk mengevakuasi korban. Berdasarkan KTP yang ditemukan, AW diketahui tercatat berdomisili di Singkawang, Kalimantan Barat.


Kapolsek Cakung, Kompol Syarifah menuturkan, hasil olah TKP sementara diduga kuat korban bunuh diri karena tidak ditemukan adanya tanda-tanda kekerasan di tubuh korban.

"Jasad korban langsung diserahkan ke keluarga. Keluarganya menolak untuk dilakukan autopsi. Rumahnya tidak jauh dari lokasi kejadian," tuturnya.

Sementara itu, Kasie Ops Sudin Gulkarmat Jakarta Timur, Gatot Sulaeman menjelaskan, evakuasi AW dilakukan sekira pukul 07.40 WIB setelah menerima laporan pada 07.25 WIB. Hanya dalam waktu 25 menit, lanjut Gatot, korban dapat dievakuasi dengan lancar.

(hab)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
Ancaman Tanah Longsor...
Ancaman Tanah Longsor Intai Wilayah Jakarta Selatan dan Jakarta Timur, Ini Daftarnya
Kebakaran Landa Rumah...
Kebakaran Landa Rumah Padat Penduduk Grogol, 17 Unit Damkar Diterjunkan
Ratusan Toko dan Kios...
Ratusan Toko dan Kios Pasar Jumaah di Purwakarta Ludes Terbakar
Gedung Pascasarjana...
Gedung Pascasarjana Universitas Negeri Padang Kebakaran
Salurkan Bantuan ke...
Salurkan Bantuan ke Korban Banjir, Polda Metro Jaya Jamin Keamanan Masyarakat
Tak Terima Ditegur,...
Tak Terima Ditegur, Pelaku Balap Liar Robohkan Pagar Milik Ketua RT di Pasar Rebo
36 RT di Jakarta Masih...
36 RT di Jakarta Masih Terendam Banjir Siang Ini, Titik Terbanyak di Jaksel dan Jaktim
Malam Ini, 31 RT Masih...
Malam Ini, 31 RT Masih Terendam Banjir Luapan Sungai Ciliwung di Jaksel dan Jaktim
5 RT di Jaktim dan Jakbar...
5 RT di Jaktim dan Jakbar Terendam Banjir, Cililitan Mencapai 100 Cm
Rekomendasi
7 Kampus Elite AS yang...
7 Kampus Elite AS yang Kehilangan Dana Miliaran Dolar karena Melawan Donald Trump
Gibran Sebut Film Jumbo...
Gibran Sebut Film Jumbo Jadi Era Baru Industri Animasi Indonesia
Warga Bekasi Diimbau...
Warga Bekasi Diimbau Waspada, Ini Bahaya Menghirup Gas Bocor Bagi Kesehatan
Berita Terkini
Proses Evakuasi Selesai,...
Proses Evakuasi Selesai, Operasional KRL Commuter Line Bogor Kembali Normal
2 jam yang lalu
16 Perjalanan Kereta...
16 Perjalanan Kereta Terganggu Imbas KRL Tertemper Mobil di Cilebut
3 jam yang lalu
Hitung Cepat SCL Taktika,...
Hitung Cepat SCL Taktika, Aulia Rahman Basri-Rendi Solihin Pimpin Perolehan Suara di PSU Kutai Kartanegara
4 jam yang lalu
Gelar Konsolidasi di...
Gelar Konsolidasi di Palembang, Partai Perindo Sumsel Perkuat Barisan Menuju Kemenangan 2029
4 jam yang lalu
Bukit Brown Canyon Semarang...
Bukit Brown Canyon Semarang Longsor Timpa Truk, Sopir Tewas
5 jam yang lalu
Ngeri! Detik-Detik KRL...
Ngeri! Detik-Detik KRL Commuter Line Tabrak Mobil Terjebak di Tengah Pelintasan Cilebut
5 jam yang lalu
Infografis
Petinju Legendaris George...
Petinju Legendaris George Foreman Meninggal Dunia di Usia 76 Tahun
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved