Bagi Takjil kepada Pengguna Jalan, DPD Perindo Kobar: Ini Program Rutin Bulan Ramadan

Selasa, 28 Maret 2023 - 01:31 WIB
loading...
Bagi Takjil kepada Pengguna...
Pengurus DPD Partai Perindo Kabupaten Kotawaringin Barat (Kobar), Kalimantan Tengah membagikan takjil kepada para pengguna jalan di Pangkalan Bun. Foto tangkapan layar
A A A
KOTAWARINGIN BARAT - Pengurus DPD Partai Perindo Kabupaten Kotawaringin Barat (Kobar), Kalimantan Tengah membagikan takjil kepada para pengguna jalan di Pangkalan Bun. Ini merupakan program rutin Perindo pada bulan suci Ramadan.

Ketua DPD Perindo Kotawaringin Barat, Kardianto mengatakan, 300 paket takjil berisi es buah dan makanan dibagikan kepada pengguna jalan di Jalan Ahmad Wongso, Pangkalan Bun di depan kantor DPD Perindo Kotawaringin Barat pada Senin (27/3/2023) sore.


Sebanyak 300 paket takjil berisi es buah dan makanan kepada pengguna jalan. "Ini merupakan kegiatan di bulan Ramadan. Ke depan juga akan digelar acara berbuka bersama para anggota Perindo bersama masyarakat," kata Kardianto, Senin (27/3/2023).

Pembagian takjil ini dilakukan oleh anggota pengurus DPD Partai Perindo Kabupaten Kotawaringin Barat, Kalimantan Tengah.Berbagi takjil Partai Perindo, lanjut dia, merupakan agenda rutin saat bulan Ramadan tiba.

"Ini (takjil) dibagikan kepada masyarakat terutama yang menjalankan ibadah puasa. Tak hanya bagi takjil, rencana ke depan juga akan digelar buka puasa bersama anggota Perindo bersama masyarakat luas," tambahnya.

Dia berharap, Partai Perindo yang ditetapkan KPU bernomor urut 16 pada kertas suara pemilu 2024 ini mampu membawa bangsa Indonesia ke arah yang lebih baik.

"Partai Perindo yang dikenal sebagai partai yang peduli rakyat kecil gigih memperjuangkan penciptaan lapangan kerja dan Indionesia sejahtera," tutupnya.
(don)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
Partai Perindo Jateng...
Partai Perindo Jateng Target Raih 5 Kursi di Senayan pada Pemilu 2029
Gelar Konsolidasi di...
Gelar Konsolidasi di Palembang, Partai Perindo Sumsel Perkuat Barisan Menuju Kemenangan 2029
Partai Perindo Jawa...
Partai Perindo Jawa Barat Panaskan Mesin Politik, Konsolidasi Lebih Awal untuk Hadapi Pemilu 2029
Oknum Dokter Lecehkan...
Oknum Dokter Lecehkan Pasien, Partai Perindo: Evaluasi Standar Etika dan Pengawasan Layanan Kesehatan
Jelang Hari Paskah,...
Jelang Hari Paskah, 2 Legislator dari Partai Perindo Berbagi Kasih dengan Masyarakat
Duduki Pimpinan DPRD,...
Duduki Pimpinan DPRD, Anggota Legislatif dari Partai Perindo Siap Majukan Mamberamo Raya
Hadiri HUT ke-695 Kabupaten...
Hadiri HUT ke-695 Kabupaten Bone, AYP: Optimistis Jadi Sentra Pembangunan Indonesia Timur
Anggota DPRD dari Partai...
Anggota DPRD dari Partai Perindo Hasanudin Komitmen Wujudkan Aspirasi Warga Pulau Rinca NTT
Legislator Partai Perindo...
Legislator Partai Perindo Lam Marganda Silaban Perjuangkan Pembangunan Infrastruktur dan Pertanian di Humbang Hasundutan
Rekomendasi
Prestasi Timnas Indonesia...
Prestasi Timnas Indonesia di Piala Asia di Semua Level Usia: Garuda Menyala
Kedubes Vatikan Dibuka...
Kedubes Vatikan Dibuka untuk Umum, Dikunjungi Warga yang Berkabung Wafatnya Paus Fransiskus
Ukraina: Rusia Melanggar...
Ukraina: Rusia Melanggar Gencatan Senjata Paskah Hampir 3.000 Kali
Berita Terkini
Puluhan Siswa SMKN 29...
Puluhan Siswa SMKN 29 Jakarta Dapat Pelatihan K3LH
40 menit yang lalu
Penahanan Dokter Pemerkosa...
Penahanan Dokter Pemerkosa Pasien RSHS Bandung Diperpanjang, Ini Alasannya
45 menit yang lalu
Peduli Pencegahan Kanker...
Peduli Pencegahan Kanker Payudara Diluncurkan di Palangka Raya
1 jam yang lalu
Rusak Pospol Lantas...
Rusak Pospol Lantas Ampera Palembang, Pengendara Motor Ditangkap
1 jam yang lalu
Semangati Sopir Truk...
Semangati Sopir Truk Bongkar Muat, Polres Pelabuhan Tanjung Priok Berikan Paket Sembako
1 jam yang lalu
Kejati Lampung Tetapkan...
Kejati Lampung Tetapkan 2 Tersangka Korupsi Pembangunan Jalan Tol, Kerugian Negara Rp2 Miliar
1 jam yang lalu
Infografis
Hati-hati, Ini 5 Efek...
Hati-hati, Ini 5 Efek Puasa Tanpa Sahur bagi Kesehatan
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved