Politikus Perindo: Pemulung Tak Bisa Akses Layanan Pemerintah karena Data Kependudukan

Kamis, 02 Maret 2023 - 20:06 WIB
loading...
Politikus Perindo: Pemulung...
Politikus Perindo yang juga Ketua Yayasan Balarenik Agusman menjadi narasumber Podcast Aksi Nyata Perindo bertajuk Sampah adalah Berkah, Kehidupan Ekonomi dan Pendidikan di Kampung Pemulung, Kamis (2/3/2023). Foto: Podcast Aksi Nyata Perindo
A A A
JAKARTA - Pemulung sulit mengakses layanan pemerintah seperti kesehatan, pendidikan, dan sebagainya karena data kependudukan. Itu disebabkan pemulung khususnya yang berada di Jabodetabek merupakan kaum urban.

Menurut politikus Partai Perindo yang juga Ketua Yayasan Balarenik Agusman, pemulung juga harus mendapatkan akses layanan pemerintah seperti masyarakat pada umumnya.
Baca juga: Perindo Bagikan 200 Nasi Kotak dan Masker pada Komunitas Pemulung di Jakarta Pusat

"Cuma masalahnya apakah mereka bisa mengakses atau pemerintah dalam hal ini bisa memberikan ruang dan kesempatan yang sama atau tidak memberikan kesempatan dan ruang sama untuk mereka bisa mengakses," ujar Agusman dalam Podcast Aksi Nyata Perindo bertajuk 'Sampah adalah Berkah, Kehidupan Ekonomi dan Pendidikan di Kampung Pemulung', Kamis (2/3/2023).

"Realitasnya sebagian pemulung belum bisa mengakses layanan pemerintah karena terkait data kependudukan," sambungnya.

Menurut dia, pemda yang di dalamnya terdapat pemulung memiliki prioritas melayani warga yang sesuai dengan data kependudukan daerahnya.

Masalah yang ditemui pemulung juga terkait kapasitas mereka terhadap sampah. Perlu ada pemotongan rantai ekonomi dalam pengolahan sampah sehingga pemulung dapat lebih sejahtera.

"Misalnya di sini ada pabrik pengolahan limbah plastik, berarti mereka tidak perlu melalui tahap tadi (dari pemulung hingga pabrik biji plastik), mereka boleh menjual langsung ke situ dengan nilai tambah yang lumayan," ujarnya.
(jon)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Legislator Perindo Hadiri...
Legislator Perindo Hadiri Lebaran Sekampung Rawa Buaya: Budaya Betawi Harus Dikembangkan
Resmi Pimpin Partai...
Resmi Pimpin Partai Perindo Maluku, Welhelm Daniel Kurnala Targetkan 1 Fraksi di Pileg 2029
Gelar Rakerwil di NTB,...
Gelar Rakerwil di NTB, Partai Perindo Bangun Kekuatan dari Akar Rumput Demi Kemenangan Pemilu 2029
Reses Maraton 3 Hari,...
Reses Maraton 3 Hari, Legislator Perindo Dapot Hutagalung Serap dan Perjuangkan Curhatan Warga Bengkalis
Kasus Siswa Diduga Keracunan...
Kasus Siswa Diduga Keracunan MBG di Cianjur, Partai Perindo: Perkuat Pengawasan Kualitas
Gelar Reses, Legislator...
Gelar Reses, Legislator Perindo Laurensius Tampubolon Berjuang Maksimal Wujudkan Aspirasi Masyarakat Bengkalis
Gelar Reses, Legislator...
Gelar Reses, Legislator Partai Perindo Edi Hariyanto Komitmen Perjuangkan Harapan Warga Bengkulu
Bangun Ketahanan Pangan,...
Bangun Ketahanan Pangan, Perindo Kepulauan Mentawai Bantu Bibit dan Pupuk untuk Kelompok Tani
Partai Perindo Jateng...
Partai Perindo Jateng Target Raih 5 Kursi di Senayan pada Pemilu 2029
Rekomendasi
Review Weak Hero Class...
Review Weak Hero Class 2, Persahabatan, Trauma, dan Pertarungan di Lorong Sekolah
Mimpi Masa Kecil Jadi...
Mimpi Masa Kecil Jadi Kenyataan: Inspirasi Titan Tyra Bangun Imperium Secondate sebelum Usia 30
Suzuki Akui Penjualan...
Suzuki Akui Penjualan Mobil Hybrid Kalah dari Listrik
Berita Terkini
Wellbeing Festival 2025...
Wellbeing Festival 2025 Ajak Keluarga Tumbuh Bersama Menuju Hidup Selaras dan Bermakna
1 jam yang lalu
Pramono Tak Kuasa Tahan...
Pramono Tak Kuasa Tahan Tangis saat Melayat ke Rumah Duka Brando Susanto
1 jam yang lalu
3 Jenderal Polisi Pimpin...
3 Jenderal Polisi Pimpin Pencarian Iptu Tomi S Marbun di Hutan Belantara Teluk Bintuni Papua Barat
1 jam yang lalu
Organisasi Advokat Tertua...
Organisasi Advokat Tertua PAI Rayakan HUT ke-62 di Bandung, Miliki 16 Ribu Anggota
2 jam yang lalu
Budaya Nikah ala Sasak...
Budaya Nikah ala Sasak Ditampilkan di Halalbihalal Masyarakat Lombok Diaspora
2 jam yang lalu
Pramono Anung Ditemani...
Pramono Anung Ditemani Charles Honoris Melayat ke Rumah Duka Brando Susanto
2 jam yang lalu
Infografis
Kocak! Trump Terapkan...
Kocak! Trump Terapkan Tarif di Kepulauan Tak Dihuni Manusia
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved