Konsolidasi Internal HIPWI FKPPI Terus Bergulir, Giliran Pengurus Jatim Dilantik

Selasa, 21 Februari 2023 - 17:23 WIB
loading...
Konsolidasi Internal...
Pengurus Pusat HIPWI FKPPI melantik Pengurus Daerah XIII HIPWI FKPPI Jawa Timur (Jatim) yang diselenggarakan di Hotel Sheraton Surabaya. (Ist)
A A A
SURABAYA - Pengurus Pusat HIPWI FKPPI melantik Pengurus Daerah XIII HIPWI FKPPI Jawa Timur (Jatim) yang diselenggarakan di Hotel Sheraton Surabaya, Minggu (19/2/2023).

Pelantikan tersebut dihadiri oleh Wagub Jatim Dr. H. Emil Elestianto Dardak yang pada kesempatan tersebut juga menerima penyematan Jaket & Baret FKPPI oleh Ketua Umum KB FKPPI mas Pontjo Sutowo.

Hadir pula para undangan lain seperti pejabat-pejabat maupun tokoh-tokoh daerah di Jawa Timur. Dari Kodam V/Brawijaya hadir Asisten Teritorial Kodam V/Brawijaya, mewakili Panglima Kodam V/ Brawijaya

Selain HIPWI FKPPI, dilaksanakan juga pelantikan Pengurus Daerah XIII KB FKPPI hasil MUSDA X yang lalu, di mana terpilih Priyo Effendi sebagai Ketua Pengurus Daerah XIII KB FKPPI Jawa Timur

Ketua Pengurus Pusat HIPWI FKPPI, Toro Sudarmadi berharap, penyegaran Pengurus Daerah HIPWI FKPPI bisa memacu semangat para Pengusaha-pengusaha di bawah naungan KB FKPPI untuk lebih meningkatkan gerak usahanya.

"Serta dapat membantu sesama anggota FKPPI untuk maju dalam usaha, juga kreatif dalam menciptakan program-program yg dapat melahirkan pengusaha-pengusaha baru di lingkungan FKPPI," ujar Toro.

Selain itu, dengan didukung kekuatan potensi daerah yangg luas, kekuatan industri dan UMKM yg juga amat beragam, ke depan, HIWPI FKPPI Jawa Timur dapat menjadi barometer bagi HIPWI FKPPI di daerah-daerah lain. "Sehingga HIPWI FKPPI dapat maju bersama-sama merata di seluruh Indonesia," pungkasnya.
(nag)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Banjir Probolinggo:...
Banjir Probolinggo: 1 Meninggal, 314 KK Terdampak
FKPPI Dorong Pemerintah...
FKPPI Dorong Pemerintah Buka Lapangan Pekerjaan dan Entaskan Kemiskinan
Daftar Lengkap 29 Kabupaten...
Daftar Lengkap 29 Kabupaten dan 9 Kota di Jatim, dari Luas Wilayah hingga Jumlah Penduduk
5 Fakta Menarik Ponorogo,...
5 Fakta Menarik Ponorogo, Kabupaten di Jatim yang Punya Julukan Kota Reog
Mutasi di Polres Sampang,...
Mutasi di Polres Sampang, Sejumlah Kapolsek dan Pejabat Utama Dirotasi
Ada Peran Pemuda Kaltim...
Ada Peran Pemuda Kaltim di Balik Peresmian Istana Negara di IKN
7 Fakta Sakera, Pahlawan...
7 Fakta Sakera, Pahlawan Terlupakan dari Pasuruan Jawa Timur
TPP dan Prabowo Mania...
TPP dan Prabowo Mania Jatim Bergerak Cepat Memenangkan Khofifah-Emil Dardak
Momen Sultan Mataram...
Momen Sultan Mataram Islam Manfaatkan Sunan Giri untuk Kuasai Jawa Timur
Rekomendasi
Cara Mengatasi Ghost...
Cara Mengatasi Ghost Touch di HP realme, Perhatikan!
Komisi I DPR Tekankan...
Komisi I DPR Tekankan Pentingnya Perlindungan Anak di Era Digital
Egy Maulana Vikri Absen...
Egy Maulana Vikri Absen saat Timnas Indonesia vs Australia
Berita Terkini
Lebaran di Solo, Jokowi...
Lebaran di Solo, Jokowi Tak Gelar Open House di Rumah
22 menit yang lalu
Tingkatkan Kualitas...
Tingkatkan Kualitas SDM, Gubernur Kalteng Gagas Program Satu Rumah Satu Sarjana
23 menit yang lalu
PN Tangerang Kabulkan...
PN Tangerang Kabulkan Praperadilan Korban Kriminalisasi, Pengacara FR Apresiasi Hakim
50 menit yang lalu
Abrasi Sungai Mengancam...
Abrasi Sungai Mengancam Jalan di Aceh Barat, Bupati Tarmizi Tindak Cepat dengan Normalisasi!
1 jam yang lalu
Bank Jatim Salurkan...
Bank Jatim Salurkan Donasi untuk Korban Banjir Bandang Situbondo
1 jam yang lalu
Sadis! Suami Tega Bakar...
Sadis! Suami Tega Bakar Istri Siri karena Cemburu
1 jam yang lalu
Infografis
Market Kripto Asia Tenggara...
Market Kripto Asia Tenggara Diprediksi Terus Meroket di 2024
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved