Transmart Surabaya Sepi, Pengunjung Kebingungan Cari Penjaga Gerai

Rabu, 01 Februari 2023 - 18:43 WIB
loading...
Transmart Surabaya Sepi,...
Transmart. Foto/Dok. thetransicon.co.id
A A A
SURABAYA - Transmart yang sepi pengunjung, sedang ramai diperbincangkan publik. Kondisi serupa juga terjadi di Transmart yang ada di Kota Surabaya. Sepinya pengunjung di Transmart Surabaya, begitu terasa saat jam makan siang, Rabu (1/2/2023).

Baca Juga: Operasional Dibatasi, Pusat Perbelanjaan di Surabaya Sepi

Beberapa gerai makanan masih sepi pengunjung. Kondisi yang sama juga terjadi di gerai pakaian maupun sepatu. "Tadi cari penjaganya untuk tanya nomor sepatu juga sulit. Baru cari ke depan dekat kasir ada petugasnya," kata Shafina, salah satu pengunjung di Transmart Rungkut.



Sampai jelang sore, gerai makanan juga masih terlihat sepi. Hanya ada satu dua meja saja yang terisi. Beberapa pegawai mengaku kondisi ini terjadi sejak pandemi Covid-19. Kondisi yang berbeda terjadi sebelum pandemi, masih banyak pengunjung yang memadati gerai.



Sementara untuk area bermain anak-anak juga sepi. Berbagai wahana yang dulunya ramai, kini banyak yang berhenti. Minimnya pengunjung menjadi salah satu faktor penghentian wahana permainan tersebut.



Diskon besar-besaran coba dipakai sebagai salah satu strategi untuk bisa menarik kembali minat warga untuk berbelanja di Transmart. Baik itu di gerai pakaian, sepatu maupun produk lainnya. "Ini tadi beli sepatu dapat potongan 50 persen. Di baju juga sama," kata Rusdiansyah, salah satu pengunjung.
(eyt)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Boxies 123 Mall Hadirkan...
Boxies 123 Mall Hadirkan Taman Bermain Terbesar di Kota Bogor, Tiket Hanya Rp35 Ribu!
Lunasi Tunggakan Pajak...
Lunasi Tunggakan Pajak Rp 104,5 Miliar, Mall Centre Point Medan Batal Dibongkar
Percikan Api Ini Diduga...
Percikan Api Ini Diduga Penyebab Kebakaran Mall Trans Studio Makassar
Penyebab Kebakaran Trans...
Penyebab Kebakaran Trans Mall Makassar, Diduga Percikan Api dan Sikap Tidak Acuh Sekuriti
Detik-Detik Kebakaran...
Detik-Detik Kebakaran Trans Studio Mall Makassar dan Pengunjung Berhamburan!
Pengunjung Terjebak...
Pengunjung Terjebak di Tangga Darurat saat Trans Studio Mall Makassar Terbakar
Penampakan Kepanikan...
Penampakan Kepanikan Pengunjung saat Trans Studio Mall Makassar Terbakar
Kebakaran Trans Studio...
Kebakaran Trans Studio Mall Makassar, Pengunjung Terjebak
Mall Botania Batam Terbakar,...
Mall Botania Batam Terbakar, Ratusan Kios dan Toko Hangus
Rekomendasi
19 Kota dengan Transportasi...
19 Kota dengan Transportasi Terbaik di Dunia, Jakarta Peringkat Berapa?
9 Fakta Kucing Caracal...
9 Fakta Kucing Caracal yang Berani Menyerang Tentara Israel dan Dijuluki Agen Hamas
Pertaruhan Patrick Kluivert...
Pertaruhan Patrick Kluivert dan Kebijakan Naturalisasi Diuji!
Berita Terkini
Ramadan Berbagi Bersama...
Ramadan Berbagi Bersama PSI, Santunan hingga Mudik Gratis
1 jam yang lalu
9 Irjen Polisi yang...
9 Irjen Polisi yang Sudah Setahun Lebih Duduki Jabatan Kapolda, Nomor 1 Eks Ajudan Jokowi
1 jam yang lalu
5 Pangdam Termuda di...
5 Pangdam Termuda di Indonesia setelah Mutasi TNI Maret 2025, 2 di Antaranya Baru 49 Tahun
4 jam yang lalu
Perjalanan 7 Tahun Pulihkan...
Perjalanan 7 Tahun Pulihkan Pendidikan Lombok lewat CSR Berkelanjutan di Pesantren
5 jam yang lalu
Mudik Lebaran, 157.372...
Mudik Lebaran, 157.372 Orang dan 36.061 Kendaraan dari Jawa Menyeberang ke Sumatera
7 jam yang lalu
Demo Tolak UU TNI Berujung...
Demo Tolak UU TNI Berujung Gedung DPRD Kota Malang Dibakar, Ketua Dewan Ungkap Estimasi Kerugian
7 jam yang lalu
Infografis
Luhut Panjaitan pastikan...
Luhut Panjaitan pastikan Kereta Cepat Lanjut hingga Surabaya
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved