Meida Wisata Berangkatkan 1.300 Jamaah Umrah Bulan Ini

Kamis, 01 September 2022 - 22:00 WIB
Calon jamaah umrah PT Meida Wisata mengikuti manasik di Hotel Claro Makassar, pada Kamis (1/9/2022). Foto: SINDOnews/Muhaimin Sunusi
MAKASSAR - PT Meida Wisata akan memberangkatkan sebanyak 1.300 calon jamaah umrah asal Sulawesi Selatan (Sulsel) bulan ini. Mereka baru saja menggelar Manasik Umrah 1444 H di Hotel Claro Makassar, pada Kamis (1/9/2022).

Direktur Utama PT Meida Wisata, Abdul Samad Hamid menjelaskan, manasik merupakan salah satu hal yang penting dilakukan sebelum melakukan perjalanan ibadah haji dan umrah.



Mulai dari izin travel dari Kemenag, pesawat penerbangan, jadwal keberangkatan, hotel lokasi menginap saat umrah, dan visa.

"Alhamdulillah, Meida Wisata sudah ada izinnya Pak sejak tahun 2017. Dan diperbarui tahun 2021 untuk penyelenggara ibadah haji khusus (PIHK). Dan diperbarui izinnya untuk umrah tahun 2020. Artinya, Meida Wisata sudah pasti berizin," tandasnya.
(luq)
tulis komentar anda
Follow
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Video Rekomendasi
Berita Terkait
Rekomendasi
Terpopuler
Berita Terkini More Content