Sambangi 5 Kecamatan di Makassar, Cicu Serap Aspirasi Warga Soal Banjir

Kamis, 10 Februari 2022 - 14:42 WIB
Sambangi 5 Kecamatan...
Anggota DPRD Sulsel, Andi Rachmatika Dewi bertemu warga dalam kegiatan reses yang dilaksanakan di salah satu kecamatan. Foto: Tim Media Andi Rachmatika Dewi
MAKASSAR - Anggota DPRD Sulsel , Andi Rachmatika Dewi turun menyerap aspirasi konstituennya dalam rangka reses di lima kecamatan di Kota Makassar. Salah satunya di Kelurahan Suangga, Kecamatan Tallo.

Kepada Cicu' sapaan Andi Rachmatika, Amriani Dg Baji mengeluhkan masalah banjir akibat luapan drainase karena banjir di wilayahnya itu. "Akibatnya, sampah-sampah yang ada dalam drainase meluap sampai ke jalanan," katanya.

Baca Juga: banjir
“Kebanyakan warga di sini kalau sudah banjir itu pasti melaporkan soal perbaikan drainase. Makanya baru-baru ini kita sudah bicarakan saat musrembang tingkat kecamatan. Insyaallah akan dianggarkan tahun depan,” ucap Ihsan.

Baca Juga: Pemerintah Provinsi Sulawesi Selatan
Baca Juga: DPD Nasdem Makassar(luq)
Lihat Juga :
wa-channel
Follow
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
SINDOnews
3 Warga Tewas Akibat Banjir di Bandarlampung
SINDOnews
Puluhan Rumah di Kolaka Utara Terendam Banjir dan 230 KK Terisolasi
SINDOnews
Depok Dikepung Banjir, Ini Daftar 12 Titik Terendam
SINDOnews
Hujan Deras, 7 RT di Jakarta Terendam Banjir
SINDOnews
Waspadai Banjir Jakarta! Pintu Air Sunter Hulu Siaga Satu
SINDOnews
Banjir Landa 9 Kecamatan di Kabupaten Barito Utara, Lebih dari 60 Ribu Warga Terdampak
SINDOnews
18 Bencana Banjir Landa di Indonesia Akhir Pekan Ini, di Mana Saja?
Rekomendasi
SINDOnews
Inovasi AI Diyakini Bisa Bawa Dunia Teknologi Semakin Bermanfaat
SINDOnews
Pemilik Tesla Ganti Merek Mobilnya untuk Menghindari Vandalisme
Terpopuler
Berita Terkini