ITB Nobel Mulai Lirik Akreditasi Internasional

Jum'at, 14 Januari 2022 - 17:32 WIB
Pimpinan Institut Teknologi dan Bisnis (ITB) Nobel Indonesia (kiri) menerima kunjungan Manajemen SINDO Media, Jumat (14/1/2022)
MAKASSAR - Institut Teknologi dan Bisnis (ITB) Nobel Indonesia ingin terus meningkatkan kualitasnya. Mereka kini mulai melirik akreditasi internasional untuk setiap program studi (prodi).

Hal tersebut diungkapkan Rektor ITB Nobel, Badaruddin, saat menerima kunjungan tim SINDO Media di ruangannya, di Kampus ITB Nobel, Jalan Sultan Alauddin, Jumat (14/1/2022). Wakil Rektor I Bidang Akademik Ahmad Firman, dan Sekretaris Rektor Rachmawati turut mendampingi.

ini sudah mulai mereka jalankan. Mereka menarget sudah bisa rampung pada 2022 ini dan sudah bisa meraih akreditasi internasional pada 2023 nanti.

Selain akreditasi internasional , penekanan ITB Nobel juga terkait relevansi. Dalam hal ini, yakni bagaimana menyelaraskan kebutuhan dunia industri dengan metode pembelajaran di kampus.

itu sekarang di generasi Z. Mereka yang 90 persen di gadgetnya, jadi media-media seperti SINDO tentu menjadi ruang bagi Nobel untuk menyebarluaskan informasi,” tukasnya.
(luq)
tulis komentar anda
Follow
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Video Rekomendasi
Berita Terkait
Rekomendasi
Terpopuler
Berita Terkini More Content