Pakai Mobil Dinas Baru Lebih Mahal dari Gubernur, Wakil Gubernur Sumbar Disoal

Rabu, 18 Agustus 2021 - 15:16 WIB
Gubernur dan Wakil Gubernur Sumatera Barat jadi sorotan setelah keduanya membeli mobil dinas baru di tengah pandemi COVID-19. Mobil dinas Wagub/iNews TV/Budi S
PADANG - Gubernur dan Wakil Gubernur Sumatera Barat jadi sorotan setelah keduanya membeli mobil dinas baru di tengah pandemi COVID-19. Dua mobil tersebut dinilai mahal dimana Mitsubishi Pajero dipakai Gubernur Mahyeldi dan Hyundai Palisade untuk Wagub Audy Joinaldy.





Dimana kendaraan baru Wagub Hyundai Palisade malah lebih mahal harganya yang mencapai miliaran rupiah.



Wakil Gubernur Sumatera Barat Audy Jonaldi mengatakan, pengadaan mobil dinas baru dianggarkan sejak pemerintahan sebelumnya karena mobil lama sudah tidak bisa digunakan lagi setelah insiden kecelakaan.



"Sebenarnya mobil itu sudah sejak 3 bulan yang lalu dipakai tapi baru diributin sekarang dan anggarannya dianggarkan dari pemerintahan sebelumnya dan di bawah anggaran seharusnya," kata Audy Jonaldi.
(sms)
Lihat Juga :
tulis komentar anda
Follow
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Video Rekomendasi
Berita Terkait
Rekomendasi
Terpopuler
Berita Terkini More Content