PLN Sembelih 57 Hewan Kurban di Wilayah Sulselrabar

Selasa, 20 Juli 2021 - 16:12 WIB
Warga menerima daging kurban yang disembelih pihak PLN UIW Sulselrabar, Selasa (20/7). Foto: Istimewa
MAKASSAR - PT PLN (Persero) Unit Induk Wilayah Sulawesi Selatan, Tenggara dan Barat (UIW Sulselrabar) menyembelih sebanyak 57 hewan kurban pada perayaan Idul Adha tahun ini. Rinciannya, 51 ekor sapi dan 6 ekor kambing. Dagingnya lalu disalurkan ke masyarakat yang berhak.

Penyembelihan daging kurban merupakan partisipasi karyawan PLN yakni, LN UIW Sulselrabar, PLN UP2D Makassar, PLN UP3 Makassar Utara, PLN UP3 Makassar Selatan, PLN UP3 Watampone, PLN UP3 Kendari, PLN UP3 Parepare, PLN UP3 Mamuju, PLN UP3 Palopo, PLN UP3 Bulukumba serta PLN UP3 Baubau.

Baca Juga: PLNPLN di tengah pandemi," ujarnya Awaluddin.

Baca Juga: PLN
"Terima kasih kepada seluruh panitia yang telah membantu pelaksanaan kurban tahun ini. Ia berharap, kegiatan ini mendapatkan keberkahan untuk kita semua," pungkas Awaluddin.
(luq)
tulis komentar anda
Follow
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Video Rekomendasi
Berita Terkait
Rekomendasi
Terpopuler
Berita Terkini More Content