Profil dan Jejak Karier Kapolda Sulawesi Utara Irjen Pol Roycke Harry Langie
Minggu, 29 September 2024 - 14:09 WIB
MANADO - Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo melantik sejumlah pejabat tinggi di lingkungan Polri, termasuk Kapolda Sulawesi Utara yang baru Irjen Pol Roycke Harry Langie. Upacara pelantikan berlangsung di Ruang Rupattama Mabes Polri pada Sabtu (28/9/2024).
Irjen Pol Roycke resmi menggantikan Irjen Pol Yudhiawan Wibisono yang kini menjabat sebagai Kakorbinmas Baharkam Polri.
Penunjukan Irjen Pol Roycke sebagai Kapolda Sulut tertuang dalam Surat Telegram nomor T/2098/IX/KEP./2024 hingga T/2101/IX/KEP./2024.
Sebagai lulusan Akademi Kepolisian (Akpol) tahun 1994, Irjen Roycke memiliki latar belakang yang kuat di bidang reserse dan penegakkan hukum yang menjadikannya sosok yang tangguh dan berpengalaman dalam memimpin institusi di Polri.
Yang menarik, Roycke merupakan putra daerah Sulawesi Utara, berasal dari Minahasa Selatan, tepatnya Pakuweru, Tenga. Penugasan sebagai Kapolda Sulut bukan hanya sebuah amanah, tetapi juga sebuah kebanggaan bagi Roycke yang kembali memimpin di tanah kelahirannya.
Selama kariernya di kepolisian, Roycke pernah menduduki berbagai jabatan strategis, termasuk empat kali menjadi Kapolres. Salah satu momen penting dalam kariernya adalah ketika ia menjabat sebagai Kepala Operasi Nemangkawi tahun 2020.
h
Irjen Pol Roycke resmi menggantikan Irjen Pol Yudhiawan Wibisono yang kini menjabat sebagai Kakorbinmas Baharkam Polri.
Penunjukan Irjen Pol Roycke sebagai Kapolda Sulut tertuang dalam Surat Telegram nomor T/2098/IX/KEP./2024 hingga T/2101/IX/KEP./2024.
Sebagai lulusan Akademi Kepolisian (Akpol) tahun 1994, Irjen Roycke memiliki latar belakang yang kuat di bidang reserse dan penegakkan hukum yang menjadikannya sosok yang tangguh dan berpengalaman dalam memimpin institusi di Polri.
Yang menarik, Roycke merupakan putra daerah Sulawesi Utara, berasal dari Minahasa Selatan, tepatnya Pakuweru, Tenga. Penugasan sebagai Kapolda Sulut bukan hanya sebuah amanah, tetapi juga sebuah kebanggaan bagi Roycke yang kembali memimpin di tanah kelahirannya.
Selama kariernya di kepolisian, Roycke pernah menduduki berbagai jabatan strategis, termasuk empat kali menjadi Kapolres. Salah satu momen penting dalam kariernya adalah ketika ia menjabat sebagai Kepala Operasi Nemangkawi tahun 2020.
h
tulis komentar anda