3 Fakta Suroto, Saksi yang Tolong Vina Cirebon dalam Keadaan Hidup
Jum'at, 07 Juni 2024 - 16:05 WIB
SUROTO menjadi salah satu saksi baru terkait kasus pembunuhan Vina Dewi Arsita atau Vina Cirebon dan kekasihnya Rizky Rudiana atau Eky yang terjadi di Cirebon, Jawa Barat pada 27 Agustus 2016 lalu.
Setelah kasus Vina Cirebon yang terjadi delapan tahun lalu mencuat kembali, saksi-saksi baru dengan berbagai kesaksian dalam kasus ini mulai bermunculan.
Bahkan salah satu saksi mengaku sempat menolong Vina dan Eki ketika dalam kondisi sekarat.
Saksi yang mengaku menolong korban ini adalah Suroto. Ini lantas membuatnya mendapat banyak sorotan, karena kisah dari kesaksiannya ini terbilang cukup menarik.
Suroto yang berusia 50 tahun ini merupakan warga Desa Kecomberan, Kecamatan Talun, Kabupaten Cirebon, Jawa Barat. Dirinya mengaku sempat menolong Vina dan Eky pada tahun 2016 silam.
Setelah kasus Vina Cirebon yang terjadi delapan tahun lalu mencuat kembali, saksi-saksi baru dengan berbagai kesaksian dalam kasus ini mulai bermunculan.
Baca Juga
Bahkan salah satu saksi mengaku sempat menolong Vina dan Eki ketika dalam kondisi sekarat.
Saksi yang mengaku menolong korban ini adalah Suroto. Ini lantas membuatnya mendapat banyak sorotan, karena kisah dari kesaksiannya ini terbilang cukup menarik.
3 Fakta Suroto, Saksi Kasus Vina
1. Suroto Menolong Korban di Jembatan Layang
Suroto yang berusia 50 tahun ini merupakan warga Desa Kecomberan, Kecamatan Talun, Kabupaten Cirebon, Jawa Barat. Dirinya mengaku sempat menolong Vina dan Eky pada tahun 2016 silam.
Suroto mengungkapkan kesaksiannya saat menolong korban pada Sabtu (27/8/2016) pukul 20.00 WIB. Pada saat itu juga dirinya diminta untuk menyebutkan bagaimana kondisi korban sebelum meninggal.
2. Menceritakan Kondisi Korban Sebelum Meninggal
tulis komentar anda