Mudik Lebaran KAI Daop 8 Surabaya Operasikan 11 KA Tambahan, Ini Daftarnya
Selasa, 12 Maret 2024 - 13:27 WIB
Luqman Arif menerangkan, khusus untuk masa arus mudik lebaran yakni 31 Maret hingga 9 April atau H-10 hingga H-1, tercatat 75.127 pelanggan yang akan menggunakan KA untuk perjalanan pada arus mudik lebaran.
Sedangkan untuk periode arus balik lebaran yakni 12-21 April 2024 atau H+1 hingga H+10, tercatat sebanyak 78.450 tiket telah terjual
"Data penjualan tiket ini tentunya masih akan terus mengalami peningkatan, selama penjualan tiket masih berlangsung," ucap Luqman Arif.
1. KA Sembrani Tambahan relasi Surabaya Pasarturi - Gambir
2. KA Sembrani Tambahan relasi Surabaya Pasarturi - Gambir
3. KA Kertajaya Tambahan relasi Surabaya Pasarturi - Pasarsenen
4. KA Mutiara Timur relasi Surabaya Pasarturi - Ketapang
5. KA Pasundan Tambahan relasi Surabaya Pasarturi - Surabaya Gubeng - Kiaracondong
6. KA Sancaka relasi Surabaya Gubeng - Yogyakarta
Sedangkan untuk periode arus balik lebaran yakni 12-21 April 2024 atau H+1 hingga H+10, tercatat sebanyak 78.450 tiket telah terjual
"Data penjualan tiket ini tentunya masih akan terus mengalami peningkatan, selama penjualan tiket masih berlangsung," ucap Luqman Arif.
KA Tambahan Lebaran:
1. KA Sembrani Tambahan relasi Surabaya Pasarturi - Gambir
2. KA Sembrani Tambahan relasi Surabaya Pasarturi - Gambir
3. KA Kertajaya Tambahan relasi Surabaya Pasarturi - Pasarsenen
4. KA Mutiara Timur relasi Surabaya Pasarturi - Ketapang
5. KA Pasundan Tambahan relasi Surabaya Pasarturi - Surabaya Gubeng - Kiaracondong
6. KA Sancaka relasi Surabaya Gubeng - Yogyakarta
tulis komentar anda