8 Situs Peninggalan Kerajaan Sriwijaya yang Tersebar di Indonesia, Ada Candi hingga Prasasti
Jum'at, 13 Oktober 2023 - 13:45 WIB
Prasasti Kedukan Bukit adalah prasasti batu kecil berukuran 45 × 80 cm yang ditemukan pada tanggal 29 November 1920 di Palembang, Sumatera Selatan. Prasasti ini ditulis dalam aksara Pallawa dan menggunakan bahasa Melayu Kuno.
Prasasti Kedukan Bukit memuat tentang penetapan raja baru dari Kerajaan Sriwijaya pada tahun 682 Masehi.
Prasasti yang ditemukan di Palembang ini menggunakan huruf Pallawa dan berbahasa Sansekerta. Prasasti Kerajaan Sriwijaya ini berisi mengenai pembangunan sebuah taman yang dinamakan Sriksetra atas perintah Dapunta Hyang.
Ditemukan di wilayah Palembang, prasasti ini berisi kutukan yang begitu seram yang kepada siapa saja yang tidak menaati perintah raja. Selain itu, dalam prasasti ini juga terdapat data mengenai penyusunan ketatanegaraan dari Kerajaan Sriwijaya.
Prasasti Kedukan Bukit memuat tentang penetapan raja baru dari Kerajaan Sriwijaya pada tahun 682 Masehi.
2. Prasasti Talang Tuo
Prasasti yang ditemukan di Palembang ini menggunakan huruf Pallawa dan berbahasa Sansekerta. Prasasti Kerajaan Sriwijaya ini berisi mengenai pembangunan sebuah taman yang dinamakan Sriksetra atas perintah Dapunta Hyang.
3. Prasasti Telaga Batu
Ditemukan di wilayah Palembang, prasasti ini berisi kutukan yang begitu seram yang kepada siapa saja yang tidak menaati perintah raja. Selain itu, dalam prasasti ini juga terdapat data mengenai penyusunan ketatanegaraan dari Kerajaan Sriwijaya.
(okt)
tulis komentar anda