Pilih Jadi WNI, Bule Belanda Ini Aktif Lestarikan Lingkungan di Bitung
Senin, 07 Agustus 2023 - 18:33 WIB
Selama hidup di Pulau Lembeh Selatan, Rob Sinke juga membantu masyarakat untuk menyediakan air bersih, melakukan gerakan membersihkan sampah, serta menanam pohon untuk penghijauan di Pulau Lembeh Selatan.
Salah satu karyawan Rob Sinke, Adri mengaku, Rob Sinke telah membantu warga setempat untuk bisa menikmati air bersih sejak menetap di Pulau Lembeh Selatan. "Di mata warga, dia merupakan sosok yang sangat baik," ungkapnya.
Saat ini Rob Sinke dan keluarganya hidup bahagia di Pulau Lembeh Selatan, sambil mengelolah Divers Lodge Lembeh di Desa Paudean, Lembeh Selatan, yang kembali aktif pasca pandemi Covid-19. Mereka juga memiliki dua resort di Pulau Rao, dan Pulau Morotai.
Lihat Juga: Ribuan Pasukan Mati Akibat Wabah, Belanda Kesulitan Perangi Pangeran Diponegoro dan Tentaranya
Baca Juga
Salah satu karyawan Rob Sinke, Adri mengaku, Rob Sinke telah membantu warga setempat untuk bisa menikmati air bersih sejak menetap di Pulau Lembeh Selatan. "Di mata warga, dia merupakan sosok yang sangat baik," ungkapnya.
Saat ini Rob Sinke dan keluarganya hidup bahagia di Pulau Lembeh Selatan, sambil mengelolah Divers Lodge Lembeh di Desa Paudean, Lembeh Selatan, yang kembali aktif pasca pandemi Covid-19. Mereka juga memiliki dua resort di Pulau Rao, dan Pulau Morotai.
Lihat Juga: Ribuan Pasukan Mati Akibat Wabah, Belanda Kesulitan Perangi Pangeran Diponegoro dan Tentaranya
(eyt)
tulis komentar anda