Saksikan Kebebasan Putranya dari Ponsel, Ibu Anas Urbaningrum Berkaca-kaca

Rabu, 12 April 2023 - 08:13 WIB
Pada Rabu (12/4) ini rombongan Anas akan tiba di Blitar, yakni diperkirakan pukul 11.00 Wib. Karenanya, sejak Selasa sore (11/4/2023) rumah ibunda Anas sudah ramai orang.

Baca: Pulang ke Blitar, Anas Urbaningrum Berencana Ziarah ke Makam Soekarno.

Sebagian besar adalah para loyalisnya, yakni para aktivis HMI, KAHMI dan PPI (Perhimpunan Pergerakan Indonesia) Blitar. Mereka bergotong royong mendirikan terop dan memasang kursi tamu.

Karangan bunga ucapan selamat juga mulai berdatangan. Acara penyambutan Anas di Blitar akan digelar sederhana. Yakni buka bersama dengan diisi kultum serta doa bersama.

Rencananya Anas akan menginap di Blitar sehari semalam. Kemudian pada Kamis (13/4) akan langsung bertolak ke Jakarta.
(nag)
Halaman :
Lihat Juga :
tulis komentar anda
Follow
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Video Rekomendasi
Berita Terkait
Rekomendasi
Terpopuler
Berita Terkini More Content