Gempa Bumi Guncang Konawe Utara
A
A
A
JAKARTA - Gempa bumi mengguncang Konawe Utara, Sulawesi Tenggara (Sultra), Rabu (3/12/2014) pagi ini.
Dikutip dari situs resmi Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG), gempa bumi pertama terjadi pukul 07.27 WIB, dengan kekuataan 5,7 Skala Richter (SR). Gempa berlokasi di 2.88 LS dan 122.38 BT. Pusat gempa di 64 km Timur Laut Konawe Utara. Kedalaman gempa 10 km.
Sementara, gempa bumi kedua terjadi pukul 09.33 WIB. Kali ini berkekuatan 5,1 SR. Gempa berlokasi di 2.87 LS dan 122.39 BT. Pusat gempa di 65 km Timur Laut Konawe Utara, dengan kedalaman 10 km.
Kedua gempa itu tidak berpotensi tsunami.
Dikutip dari situs resmi Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG), gempa bumi pertama terjadi pukul 07.27 WIB, dengan kekuataan 5,7 Skala Richter (SR). Gempa berlokasi di 2.88 LS dan 122.38 BT. Pusat gempa di 64 km Timur Laut Konawe Utara. Kedalaman gempa 10 km.
Sementara, gempa bumi kedua terjadi pukul 09.33 WIB. Kali ini berkekuatan 5,1 SR. Gempa berlokasi di 2.87 LS dan 122.39 BT. Pusat gempa di 65 km Timur Laut Konawe Utara, dengan kedalaman 10 km.
Kedua gempa itu tidak berpotensi tsunami.
(zik)