Massa Demo Kantor BPJS di Palmerah

Kamis, 13 November 2014 - 14:50 WIB
Massa Demo Kantor BPJS...
Massa Demo Kantor BPJS di Palmerah
A A A
JAKARTA - Kantor BPJS di Jalan Palmerah Barat, Kelurahan Grogol Utara, Kebayoran Lama, Jakarta Selatan didemo puluhan orang. Mereka mengatasnamakan Relawan Kesehatan Indonesia (Rekan Indonesia).

Para demonstrans itu menuntut pencabutan Permenkes 28 tahun 2014 tentang Pedoman Pelaksanaan Program Jaminan Kesehatan Nasional. Tuntutan tersebut disampaikan oleh koordinator lapangan dengan berteriak lantang di depan barisan para pendemo.

"Cabut Permenkes 28 tahun 2014. Bongkar kecurangan-kecurangan yang ada di BPJS," katanya di depan kantor BPJS, Kamis (13/11/2014).

Demo yang dilakukan puluhan orang ini menggunakan satu unit mobil kopaja dengan nopol B 7369 GD. Massa tersebut membawa spanduk dengan bertuliskan "Berobat gratis adalah hak kami", "BPJS melanggar UUD 45", dan "Bongkar kecurangan BPJS"

Dalam menjalankan aksinya, massa sendiri dikawal 35 personel kepolisian. Sedang jalanan yang berada di sekitaran kantor BPJS tampak sedikit tersendat akibat aksi demo tersebut.
(mhd)
Berita Terkait
Pererat Silaturahmi,...
Pererat Silaturahmi, Kapolres Sambangi STIT Pemalang
Ratusan Warga Pidie...
Ratusan Warga Pidie Aceh Demo Tolak Pengungsi Rohingya
Menlu: PBB Mulai Lakukan...
Menlu: PBB Mulai Lakukan Pendataan Migran Rohingya di Aceh
Viral Aksi Joget Mahasiswa...
Viral Aksi Joget Mahasiswa Aceh Usir Ratusan Imigran Gelap Rohingya
Organisasi Rohingnya...
Organisasi Rohingnya Ungkapkan Terima Kasih Atas Penyelamatan Pengungsi di Aceh
Pemerintah Diminta Waspadai...
Pemerintah Diminta Waspadai Sindikat Pengungsi Rohingya
Berita Terkini
Puncak Peringatan Hari...
Puncak Peringatan Hari Kartini, Kongres Perempuan Dunia Bakal Digelar di Rembang
8 menit yang lalu
Angin Puting Beliung...
Angin Puting Beliung Terjang Tapanulis Utara, Atap Rumah Warga Rusak
39 menit yang lalu
Beri Solusi Konkret...
Beri Solusi Konkret Kasus Penahanan Ijazah, Gubernur Khofifah: Pemprov Jatim Siap Urus Penerbitan Ulang Ijazah Pekerja yang Ditahan
46 menit yang lalu
Anjungan Kalsel Raih...
Anjungan Kalsel Raih Penghargaan Terbaik se-Indonesia di TMII Award 2025
47 menit yang lalu
Perempuan Jadi Kunci...
Perempuan Jadi Kunci Penurunan Angka Stunting lewat Urban Farming
1 jam yang lalu
Peran 5 Pelaku Pembakaran...
Peran 5 Pelaku Pembakaran Mobil Polisi di Depok Terungkap, 4 Tersangka Ternyata Pengurus Ormas
1 jam yang lalu
Infografis
Ratusan Mahasiswa Asing...
Ratusan Mahasiswa Asing Berbakat Terancam Kehilangan Masa Depan di AS
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved