Dua Pembobol Konter HP Ditangkap

Selasa, 12 Agustus 2014 - 10:40 WIB
Dua Pembobol Konter...
Dua Pembobol Konter HP Ditangkap
A A A
SUNGAI RAYA - Jajaran Kepolisian Sektor Sungai Raya berhasil menangkap dua pembobol konter handphone (HP) di Jalan Adisucipto Km 7,4, Sungai Raya, Kubu Raya. Selain menangkap tersangka, polisi juga menyita barang bukti berupa delapan handphone dan satu unit kendaraan sepeda motor Yamaha Vega.

Kanit Reskrim Polsek Sungai Raya Ipda Hulman Manurung mengatakan, pihaknya berhasil menangkap kedua pelaku pada Selasa (12/8/2014) dini hari tadi berdasarkan laporan koban.

"Keduanya berhasil kita tangkap berdasarkan laporan korban yang masuk ke kantor. Selanjutnya kita kembangkan dengan berhasil menangkap kedua pelaku yang bernama Viktoria Capcan alian Candra (21) dan Sugandi (20) alias Pandi," ujarnya, Selasa (12/8/2014).

Sementara, Viktoria Capcan alias Candra mengatakan dia memang merencanakan pencurian di konter HP tersebut. Lalu, dia menjual HP curian dengan harga pasaran. "Uangnya disimpan untuk kebutuhan," katanya.

Kini, polisi masih terus melakukan pengembangan terkait pencurian tersebut. Sementara, dua tersangka dijerat Pasal 363 KUHP dengan ancaman hukuman paling lama tujuh tahun penjara.
(zik)
Berita Terkait
Empat WNI Pakistan Terjerat...
Empat WNI Pakistan Terjerat Kasus Pencurian di Surabaya
Cermati, Ini 8 Cara...
Cermati, Ini 8 Cara Hindari Kejahatan Skimming ATM
Google Nyerah Hadapi...
Google Nyerah Hadapi Malware Joker, Dihapus Tetap Saja Mengancam
Polisi Lumpuhkan Pelaku...
Polisi Lumpuhkan Pelaku Pencurian Motor
Terlibat Pencurian Ikan...
Terlibat Pencurian Ikan Ilegal, 24 Nelayan Vietnam Dideportasi
Berbekal CCTV, Pencuri...
Berbekal CCTV, Pencuri HP di Masjid Diciduk Reskrim Polres Batubara
Berita Terkini
Bangunan Liar di Bantaran...
Bangunan Liar di Bantaran Kali Bekasi Dibongkar, Kades Kritik Dedi Mulyadi Otoriter: Bukan Zaman Penjajah Ini
18 menit yang lalu
2 Pejabat Disdik Sumut...
2 Pejabat Disdik Sumut Terjaring OTT Korupsi Dana BOS, Kejaksaan Sita Rp319 Juta
6 jam yang lalu
Heboh! Dipepet Motor...
Heboh! Dipepet Motor Anggota Patwal Polres Bogor di Jalur Puncak, Pengendara Terjungkal
8 jam yang lalu
Pangdam XIV Hasanuddin...
Pangdam XIV Hasanuddin Dukung Smelter Ceria Group Jadi Perusahaan Level Dunia
8 jam yang lalu
Mantan Gubernur Maluku...
Mantan Gubernur Maluku Utara Abdul Gani Kasuba Meninggal Dunia
8 jam yang lalu
Kepala Sekolah SDN 02...
Kepala Sekolah SDN 02 Srogol Apresiasi Kegiatan Literasi MNC Peduli dan MNC Land
10 jam yang lalu
Infografis
Rizal Ramli-Faisal Basri,...
Rizal Ramli-Faisal Basri, Dua Ekonom Kritis Meninggal Tahun 2024
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved