Angkasa Pura II Pecat 80 Pegawai

Rabu, 06 Agustus 2014 - 22:05 WIB
Angkasa Pura II Pecat...
Angkasa Pura II Pecat 80 Pegawai
A A A
TANGERANG - PT Angkasa Pura II yang mengeloa 13 bandara di Indonesia rupanya telah memecat 80 pegawainya selama periode 2013-2014.

Sanksi pemecatan dengan tegas dilakukan, lantaran para pegawai memasukan orang tanpa menggunakan kartu pas. Direktur Sumber Daya Manusia dan Umum PT Angkasa Pura II Hary Cahyono mengatakan, sanksi bagi para pegawai yang tidak disiplin sudah terbukti dilakukan dengan tindakan tegas.

“Sepanjang 2013-2014 ini kita sudah pecat 80 pegawai. Mereka dipecat karena tak disiplin, seperti memasukkan orang ke bandara tanpa pas, melakukan pencurian, terlibat penyelundupan, dan pemerasan,” ujar Hary Cahyono seusai menghadiri khitanan massal di RS Sitanala, Kota Tangerang dalam memperingati HUT ke-30 PT Angkasa Pura II, Rabu (6/8/2014).

Menurut Hary, hal itu membuktikan PT Angkasa Pura II sebelum adanya Komisi Pemberantas Korupsi (KPK) sudah melakukan tindakan tegas di dalam lingkungannya sendiri.

Kebanyakan pelanggaran menurut Hary, karena para pegawai yang sering bertemu dengan para oknum. Sehingga, dalam perjalanannya mereka memberi kemudahan kepada oknum tersebut untuk masuk ke dalam bandara. “Mereka saling kenal, bertemu setiap hari itu lah penyebab mereka mereka memberikan izin masuk tanpa prosedural,” ujar Hary.
(whb)
Berita Terkait
Mengenal Perbedaan Angkasa...
Mengenal Perbedaan Angkasa Pura I dan Angkasa Pura II
Angkasa Pura Dukung...
Angkasa Pura Dukung Layanan Penerbangan Langsung Komoditas Ekspor
Pergerakan Penumpang...
Pergerakan Penumpang pada Puncak Arus Mudik 29 April Mencapai 174.910 Penumpang
Bandara I Gusti Ngurah...
Bandara I Gusti Ngurah Rai Hadirkan Layanan Akses Internet 5G Berkecepatan Tinggi
Bandara SAMS Sepinggan...
Bandara SAMS Sepinggan Balikpapan Raih Penghargaan The ACI Director General’s Roll of Excellence in Airport Service Quality
Angkasa Pura I Layani...
Angkasa Pura I Layani 3,4 Juta Penumpang Sepanjang April 2022
Berita Terkini
Bangunan Liar di Bantaran...
Bangunan Liar di Bantaran Kali Bekasi Dibongkar, Kades Kritik Dedi Mulyadi Otoriter: Bukan Zaman Penjajah Ini
18 menit yang lalu
2 Pejabat Disdik Sumut...
2 Pejabat Disdik Sumut Terjaring OTT Korupsi Dana BOS, Kejaksaan Sita Rp319 Juta
6 jam yang lalu
Heboh! Dipepet Motor...
Heboh! Dipepet Motor Anggota Patwal Polres Bogor di Jalur Puncak, Pengendara Terjungkal
8 jam yang lalu
Pangdam XIV Hasanuddin...
Pangdam XIV Hasanuddin Dukung Smelter Ceria Group Jadi Perusahaan Level Dunia
8 jam yang lalu
Mantan Gubernur Maluku...
Mantan Gubernur Maluku Utara Abdul Gani Kasuba Meninggal Dunia
8 jam yang lalu
Kepala Sekolah SDN 02...
Kepala Sekolah SDN 02 Srogol Apresiasi Kegiatan Literasi MNC Peduli dan MNC Land
10 jam yang lalu
Infografis
Alasan Ratu Elizabeth...
Alasan Ratu Elizabeth II Tak Pernah Sudi Kunjungi Israel
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved