Promosikan kesenian Jakarta, Jokowi melancong ke Malaysia

Rabu, 12 Juni 2013 - 16:25 WIB
Promosikan kesenian...
Promosikan kesenian Jakarta, Jokowi melancong ke Malaysia
A A A
Sindonews.com - Gubernur DKI Jakarta Joko Widodo (Jokowi) berencana ke Malaysia untuk mempromosikan Jakarta melalui program Enjoy Jakarta, pada Jumat 14 Juni 2013.

"Jumat pagi, semalam saja. Ada promosi Enjoy Jakarta, yang disponsori oleh perusahaan," ujar Jokowi, di Gedung DPRD DKI Jakarta, Rabu (12/6/2013).

Rangkaian promosi Enjoy Jakarta ini sekaligus digunakan mantan Wali Kota Solo ini untuk mempelajari Deep Tunnel, terowongan multifungsi yang rencananya akan dibangun di Jakarta. "Ya, paling lihat Deep Tunnel, itu saja," terangnya.

Ditambahkan dia, turut serta dalam kunjungan promosi itu tim seni budaya DKI Jakarta untuk menyajikan seni budaya yang dimiliki warga Jakarta. "Ya kekuatan-kekuatan yang kita punyai, seperti seni budaya kita," paparnya.
(san)
Berita Terkait
Penasaran, Ini Mahakarya...
Penasaran, Ini Mahakarya Gubernur DKI dari Sutiyoso hingga Anies
Saefullah, Sekda DKI...
Saefullah, Sekda DKI 4 Gubernur dari Jokowi, Ahok, Djarot hingga Anies
4 Gubernur Jakarta yang...
4 Gubernur Jakarta yang Dulunya Wagub dari Henk Ngantung hingga Djarot Saiful Hidayat
PDIP Godok Kader Internal...
PDIP Godok Kader Internal di Pilgub DKI: Ada Ahok, Djarot, Risma, dan Andika Perkasa
Ahok Kebanjiran Pertanyaan...
Ahok Kebanjiran Pertanyaan Soal Apikasi Jangkau Besutannya
Kaesang soal Ahok Mundur...
Kaesang soal Ahok Mundur dari Komut: Dari TKN Banyak Kok
Berita Terkini
IAI Gelar Sosialisasi...
IAI Gelar Sosialisasi Penyelenggaraan Sayembara Arsitektur
1 jam yang lalu
Banjir Meluas, 7 Kecamatan...
Banjir Meluas, 7 Kecamatan di Muarojambi Terendam
3 jam yang lalu
Reses di 6 Lokasi, Anggota...
Reses di 6 Lokasi, Anggota DPRD dari Partai Perindo Komitmen Wujudkan Aspirasi Warga
3 jam yang lalu
Dirlantas Polda Banten...
Dirlantas Polda Banten Terapkan Ganjil Genap di Tol Tangerang-Merak saat Mudik Mulai 27 Maret
3 jam yang lalu
Sanitasi Rusak, Siswa...
Sanitasi Rusak, Siswa SDN Babakan Kencana Sukabumi Semringah Dibantu MNC Peduli dan MNC Bank
5 jam yang lalu
Kapten Muljono: Legenda...
Kapten Muljono: Legenda Penerbang Tempur Indonesia yang Menggetarkan Nyali Penjajah
8 jam yang lalu
Infografis
Inggris-Prancis Siap...
Inggris-Prancis Siap Pimpin Koalisi Tentara ke Ukraina
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved