Gempa 5,2 SR Guncang Morotai Maluku Utara, Warga Sempat Panik

Sabtu, 14 Maret 2020 - 19:17 WIB
Gempa 5,2 SR Guncang...
Gempa 5,2 SR Guncang Morotai Maluku Utara, Warga Sempat Panik
A A A
JAKARTA - Gempa berkekuatan magnitudo 5,2 skala richter (SR) mengguncang Kabupaten Morotai, Provinsi Maluku Utara, sekitar pukul 17.42 WIB, Sabtu (14/3/2020).

Gempa dengan kedalaman 10 km berada pada 98 km barat laut Daruba - Maluku Utara. Gempa tidak dirasakan di Kabupaten Halmahera Utara.

BPBD Kabupaten Morotai melaporkan, warga merasakan guncangan kuat 3-4 detikdan sempat membuat panik.

“Gempa ini tidak berpotensi tsunami,” ujar Agus Wibowo Kepala Pusat Data, Informasi dan Komunikasi Bencana BNPB dalam rilis yang diterima SINDOnews.com, Sabtu (14/3/2020).

(zil)
Berita Terkait
Gempa Dahsyat 7,1 Skala...
Gempa Dahsyat 7,1 Skala Richter Bikin Panik Warga Pulau Morotai Maluku Utara
Gempa M5,0 Guncang Morotai...
Gempa M5,0 Guncang Morotai Maluku Utara, Tak Berpotensi Tsunami
Gempa 4,7 Magnitudo...
Gempa 4,7 Magnitudo Landa Daruba Maluku Utara
Daruba Maluku Utara...
Daruba Maluku Utara Diguncang Gempa Magnitudo 5,0
Gempa Morotai M6,1 Dipicu...
Gempa Morotai M6,1 Dipicu Aktivitas Lempeng Laut Maluku
Gempa Bumi Tektonik...
Gempa Bumi Tektonik M 5,1 Guncang Morotai, Tak Berpotensi Tsunami
Berita Terkini
Reses di 6 Lokasi, Anggota...
Reses di 6 Lokasi, Anggota DPRD dari Partai Perindo Komitmen Wujudkan Aspirasi Warga
17 menit yang lalu
Dirlantas Polda Banten...
Dirlantas Polda Banten Terapkan Ganjil Genap di Tol Tangerang-Merak saat Mudik Mulai 27 Maret
31 menit yang lalu
Sanitasi Rusak, Siswa...
Sanitasi Rusak, Siswa SDN Babakan Kencana Sukabumi Semringah Dibantu MNC Peduli dan MNC Bank
1 jam yang lalu
Kapten Muljono: Legenda...
Kapten Muljono: Legenda Penerbang Tempur Indonesia yang Menggetarkan Nyali Penjajah
4 jam yang lalu
Terjebak Perangkap di...
Terjebak Perangkap di Agam, Harimau Sumatera Dievakuasi ke Bukittinggi
5 jam yang lalu
Penampakan Rumah Warga...
Penampakan Rumah Warga Lebak yang Ambruk Diguncang Gempa M5,2
5 jam yang lalu
Infografis
Pasukan Korea Utara...
Pasukan Korea Utara Kembali ke Garis Depan Perang Ukraina
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved