Gugur di Papua, Serka La Onge Dimakamkan di Kota Baubau Besok

Selasa, 10 Maret 2020 - 16:06 WIB
Gugur di Papua, Serka...
Gugur di Papua, Serka La Onge Dimakamkan di Kota Baubau Besok
A A A
BAUBAU - Suasana duka menyelimuti keluarga almarhum Serka La Ongge di Kota Baubau, Sulawesi Tenggara. Rencananya Rabu (11/3/2020) besok jenazah prajurit TNI yang gugur dalam tugas di Papua ini dimakamkan.

Keluarga masih menyiapkan penyambutan kedatangan jenazah Serka La Ongge yang rencananya tiba di Kota Baubau, Selasa sore (10/3/2020). (Baca juga: Kronologi Penyerangan Pos Ramil Jila yang Menyebabkan Gugurnya Serka Anumerta La Ongge)

Mereka masih tak menyangka jika anggota Babinsa Koramil 1710-05 Jila, Kodim 1710/Mimika, Papua itu telah tiada. Serka La Ongge gugur terkena rekoset peluru yang mengenai telingan bagian kiri saat diserang Kelompok Kriminal Separatis Bersenjata (KKSB) Organisasi Papua Merdeka (OPM), Senin (9/3/2020).

Suasana haru terlihat di rumah duka di Kelurahan Sula’a, Beroambari, Kota Baubau. Ayah korban hanya bisa memandang foto almarhum semasa hidup. Sedangkan para tetangga, kerabat, saudara dan anggota Kodim 1413 Buton bergantian mendatangi rumah duka.

Kakak korban, La Hina, sesuai jadwal jenazah almarhum akan tiba di Bandara La Ongge tiba di Bandara Betoambari, Baubau dengan pesawat Wing Air sekitar pukul 17.10.

"Jenazah Serka Ongge akan disemayamkan semalam di rumah duka. Selanjutnya akan dimakamkan pada Rabu pagi (11/3/2020)," katanya. Rencananya pemakaman dilakukan secara militer dan akan dipimpin Danrem 143 Haluoleo.
(shf)
Berita Terkait
Kapolda Perintahkan...
Kapolda Perintahkan Semua Senjata Api Anggota Polres Membramo Raya Ditarik
Mimpi Rony Kabarjay...
Mimpi Rony Kabarjay Yatim Piatu Suku Yeinan Terwujud dengan Lulus Test Prajurit TNI AD
Kogabwilhan III Bantah...
Kogabwilhan III Bantah Klaim OPM yang Tewaskan 8 Prajurit TNI
Pangdam XVII/Cenderawasih:...
Pangdam XVII/Cenderawasih: Selamat Datang Paskhas TNI AU di Tanah Papua
Dwi Cahyono, Anak Suku...
Dwi Cahyono, Anak Suku Auyu Papua Jadi Prajurit TNI AD
Kronologi Bentrok Pasukan...
Kronologi Bentrok Pasukan Yonif 755 dengan Anggota Polres Membramo Raya
Berita Terkini
Jusuf Muda Dalam: Satu-Satunya...
Jusuf Muda Dalam: Satu-Satunya Menteri yang Dihukum Mati karena Korupsi di Indonesia
17 menit yang lalu
MNC Peduli dan MNC Land...
MNC Peduli dan MNC Land Adakan Giat Literasi di SDN Pangarakan 02 Srogol Cigombong
21 menit yang lalu
UAD Yogyakarta: Hak...
UAD Yogyakarta: Hak Imunitas Halangi Penegakan Hukum dan Buat Jaksa Tak Tersentuh
28 menit yang lalu
BPBD Kota Bekasi Sebut...
BPBD Kota Bekasi Sebut Pengungsi Banjir Telah Kembali ke Rumah
1 jam yang lalu
Sekdes di Rembang Ditahan...
Sekdes di Rembang Ditahan Kejaksaan Gara-gara Korupsi Dana Desa Rp400 Juta untuk Game Online
1 jam yang lalu
Warga Bogor Tewas Kecelakaan...
Warga Bogor Tewas Kecelakaan di Cinere Depok, Sopir Truk Ekspedisi Diamankan
2 jam yang lalu
Infografis
Selama Ramadan, Penggunaan...
Selama Ramadan, Penggunaan Bahu Jalan Tol Dalam Kota Dimajukan
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved