1 SST Pasukan Kodam XVII/ Cenderawasih Capai Titik Jatuhnya Heli MI 17

Kamis, 13 Februari 2020 - 15:20 WIB
1 SST Pasukan Kodam...
1 SST Pasukan Kodam XVII/ Cenderawasih Capai Titik Jatuhnya Heli MI 17
A A A
OKSIBIL - Kodam XVII/Cenderawasih mengirimkan 1 Satuan Setingkat Peleton (SST) pasukan darat ke lokasi jatuhnya Heli MI17 di Pegunungan Mandala, Distrik Oksop, Kabupaten Pegunungan Bintang, Papua, Kamis pagi (13/2/2020). 1 SST Pasukan yang merupakan tim evakuasi Helikopter MI 17 ini juga dibekali tabung oksigen. (Baca: Kodam Kirim Pasukan Darat lewat Udara ke Lokasi Jatuhnya Heli MI 17)

“Kloter pertama sudah diterbangkan tadi pagi dengan menggunakan lima helikopter menuju ke sasaran. Evakuasi juga melibatkan tokoh masyarakat,” kata Komandan Korem (Danrem) 172/PWY Kol Inf J. Binsar Parluhutan Sianipar dalam pernyataan yang diterima SINDOnews, Kamis (13/2/2020) .

Danrem menegaskan, tim evakuasi tiba sore ini di TKP pendaratan. Dari lokasi itu, dilanjutkan dengan berjalan kaki dengan menempuh jarak 2-3 Km.

"Mudah-mudahan cuaca baik sehingga mereka bisa tiba di lokasi dan besok harinya evakuasi sudah bisa dilakukan,” timpalnya.
(sms)
Berita Terkait
Mimpi Rony Kabarjay...
Mimpi Rony Kabarjay Yatim Piatu Suku Yeinan Terwujud dengan Lulus Test Prajurit TNI AD
Pangdam XVII/Cenderawasih:...
Pangdam XVII/Cenderawasih: Selamat Datang Paskhas TNI AU di Tanah Papua
Kapolda Perintahkan...
Kapolda Perintahkan Semua Senjata Api Anggota Polres Membramo Raya Ditarik
Dwi Cahyono, Anak Suku...
Dwi Cahyono, Anak Suku Auyu Papua Jadi Prajurit TNI AD
1 Prajurit Yonif 756/WMS...
1 Prajurit Yonif 756/WMS Hilang Terjatuh di Tsinga Papua
Polisi Korban Tewas...
Polisi Korban Tewas dan Luka Akibat Bentrok dengan TNI Dievakuasi ke Jayapura
Berita Terkini
Sidang Mediasi Gugatan...
Sidang Mediasi Gugatan Ijazah Jokowi Mulai Digelar di PN Solo
22 menit yang lalu
Gelar Pertemuan dengan...
Gelar Pertemuan dengan Gubernur Papua Tengah, Michael Sianipar Tegaskan Partai Perindo Siap Sinergi Wujudkan Kesejahteraan Rakyat
32 menit yang lalu
Sekjen Garda Satu Ajak...
Sekjen Garda Satu Ajak Masyarakat Dukung Program Gubernur NTT Melki Laka Lena
41 menit yang lalu
Billy Suwae Nakhodai...
Billy Suwae Nakhodai Partai Perindo Papua, Siap Menangkan Fakhiri-Aryoko di PSU dan Pemilu 2029
53 menit yang lalu
Jokowi Hari Ini ke Polda...
Jokowi Hari Ini ke Polda Metro Laporkan Tudingan Ijazah Palsu
3 jam yang lalu
Viral Guru Biologi di...
Viral Guru Biologi di Bandung Barat Minta Siswa SMA Gambar Alat Kelamin dan Direkam
3 jam yang lalu
Infografis
9 Negara Asia Lolos...
9 Negara Asia Lolos Piala Dunia U-17 2025, Indonesia Wakil ASEAN
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved