Tuntut Gaji, Puluhan Pekerja RS Sari Mutiara Medan Gelar Unjuk Rasa

Jum'at, 05 April 2019 - 16:44 WIB
Tuntut Gaji, Puluhan...
Tuntut Gaji, Puluhan Pekerja RS Sari Mutiara Medan Gelar Unjuk Rasa
A A A
MEDAN - Puluhan pekerja Rumah Sakit (RS) Sari Mutiara Kota Medan yang tergabung dalam Serikat Pekerja Multi Sektor (SPMS) Sari Mutiara kembali melakukan aksi unjuk rasa menuntut pembayaran gaji upah di bawah UMK.

Puluhan pekerja RS Sari Mutiara mendatangi Kantor DPD RI Sumatera Utara di Jalan Gajah Mada, Medan, Sumatera Utara. Puluhan pekerja menuntut hak mereka yang belum dibayarkan oleh pihak rumah sakit. (Baca Juga: Puluhan Warga Tanjung Mulia Demo Kantor Wali Kota Medan)

Selain itu, pekerja juga menuntut pembayaran gaji yang menurut mereka di bawah UMK Kota Medan. Para pekerja juga menuntut pemutusan kerja sepihak yang dilakukan manajeman rumah sakit.

Diketahui per awal tahun 2019, RS Sari Mutiara sudah tidak beroperasi lagi dengan alasan adanya perubahan manajemen pada tubuh perusahaan.Para pekerja juga telah berulang kali mendatangi rumah sakit, disnaker, kantor DPRD, DPD, namun permasalahannya tak kunjung selesai.

Dani, salah satu peserta aksi berharap pihak rumah sakit dapat menyelesaikan permasalahan ini dan membayarkan hak-hak mereka yang belum dipenuhi oleh pihak rumah sakit.
(rhs)
Berita Terkait
Gedung Rumah Sakit Putri...
Gedung Rumah Sakit Putri Hijau Medan Terbakar
Rumah Bakal Diekskusi...
Rumah Bakal Diekskusi PN Medan, Puluhan Warga Gelar Aksi Jalan Kaki
Viral! Wanita Medan...
Viral! Wanita Medan Sebut RS Malaysia Lebih Bagus Dibandingkan Indonesia, Kemenkes Buka Suara
Tak Terpancing Emosi...
Tak Terpancing Emosi saat Hadapi Demonstran, Sikap Polri Diapresiasi
Pasien COVID-19 Tewas...
Pasien COVID-19 Tewas Loncat dari Lantai 12 Rumah Sakit
Viral Jenazah Reaktif...
Viral Jenazah Reaktif COVID-19 Berdaster Dimakamkan, Ini Tanggapan Rumah Sakit
Berita Terkini
Fraksi DPRD Minta Raperda...
Fraksi DPRD Minta Raperda Perubahan Pajak dan Retribusi Daerah Harus Berorientasi Kesejahteraan Rakyat
12 menit yang lalu
Jusuf Muda Dalam: Satu-Satunya...
Jusuf Muda Dalam: Satu-Satunya Menteri yang Dihukum Mati karena Korupsi di Indonesia
29 menit yang lalu
MNC Peduli dan MNC Land...
MNC Peduli dan MNC Land Adakan Giat Literasi di SDN Pangarakan 02 Srogol Cigombong
33 menit yang lalu
UAD Yogyakarta: Hak...
UAD Yogyakarta: Hak Imunitas Halangi Penegakan Hukum dan Buat Jaksa Tak Tersentuh
39 menit yang lalu
BPBD Kota Bekasi Sebut...
BPBD Kota Bekasi Sebut Pengungsi Banjir Telah Kembali ke Rumah
1 jam yang lalu
Sekdes di Rembang Ditahan...
Sekdes di Rembang Ditahan Kejaksaan Gara-gara Korupsi Dana Desa Rp400 Juta untuk Game Online
1 jam yang lalu
Infografis
Gaji Rata-Rata Pekerja...
Gaji Rata-Rata Pekerja di Indonesia, Lulusan S1 hingga S3 Miris
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved