Ada Warga Meninggal karena DBD, Tim Rescue Perindo Lakukan Fogging

Selasa, 05 Februari 2019 - 13:57 WIB
Ada Warga Meninggal...
Ada Warga Meninggal karena DBD, Tim Rescue Perindo Lakukan Fogging
A A A
SEMARANG - Tim resceu Partai Perindo Kabupaten Semarang melakukan fogging di Dusun Ngaglik, Desa Rejosari, Kecamatan Bancak, Selasa (5/2/2019). Fogging dilakukan di sekitar 250 rumah warga dan sejumlah tempat lainnya.

Caleg DPRD Kabupaten Semarang dapil 3 dari Partai Perindo Eko Pramujianto mengatakan, kegiatan bakti sosial tersebut dilakukan atas permintaan warga Dusun Ngaglik, Desa Rejosari. Warga mengajukan permohonan fogging menyusul adanya warga yang meninggal dunia karena terserang penyakit demam berdarah dengue (DBD).

"Warga yang meninggal itu terserang DBD pada awal Februari 2019 lalu. Fogging dilakukan untuk membasmi nyamuk penyebab demam berdarah (aedes aegypti) dan lainnya," katanya.

Dia mengimbau kepada warga agar untuk mewasdai dan mencegah penyebaran penyakit DBD. Apabila memerlukan pengasapan (fogging) Tim Resceu Partai Perindo siap membantu warga. "Partai Perindo siap membantu warta kapan saja. Jika ada daerah yang memerlukan fogging, jangan ragu untuk menghubungi kami," pungkasnya.
(nag)
Berita Terkait
Elektabilitas Partai...
Elektabilitas Partai Perindo Meroket Hingga tembus3,3%
Presiden Jokowi: Parpol...
Presiden Jokowi: Parpol Harus Hati-hati Pilih Capres dan Cawapres
Partai Perindo: Mars...
Partai Perindo: Mars Partai Perindo dengan QR Code
Profile Partai Perindo
Profile Partai Perindo
Rakernas Partai Perindo...
Rakernas Partai Perindo 2022, Hari Ke-2 Pembekalan DPW Partai Perindo
TGB Gabung Partai Perindo
TGB Gabung Partai Perindo
Berita Terkini
Viral! Remaja di Lampung...
Viral! Remaja di Lampung Diduga Alami Perundungan, Dipaksa Sujud dan Cium Kaki
1 jam yang lalu
Tersangka Pembakar Mobil...
Tersangka Pembakar Mobil Polisi di Depok Bertambah Jadi 5 Orang
2 jam yang lalu
Cegah Abrasi, Tata Metal...
Cegah Abrasi, Tata Metal Lestari dan Kemenperin Tanam 661 Mangrove di Tangerang
2 jam yang lalu
Dedi Mulyadi Ingin Jalur...
Dedi Mulyadi Ingin Jalur KA Bandung-Ciwidey Direaktivasi, Warga Resah
3 jam yang lalu
Hari Kartini, Pramono...
Hari Kartini, Pramono Gratiskan Pembuatan dan Perpanjang SIM untuk Wartawan Perempuan dan ASN
3 jam yang lalu
3 Warga Tewas Akibat...
3 Warga Tewas Akibat Banjir di Bandarlampung
4 jam yang lalu
Infografis
Arab Saudi Tangguhkan...
Arab Saudi Tangguhkan Visa Warga 14 Negara Termasuk Indonesia
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved