Stok Beras di Merangin dan Sarolangun Aman Hingga Awal Tahun 2019

Sabtu, 01 Desember 2018 - 17:36 WIB
Stok Beras di Merangin...
Stok Beras di Merangin dan Sarolangun Aman Hingga Awal Tahun 2019
A A A
MERANGIN - Ketersediaan beras dan sembilan bahan pokok (Sembako) yang disediakan Bulog subdivre Sarko dijamin aman hingga awal tahun 2019. Bulog subdivre Sarko menyuplai kebutuhan beras bagi masyarakat Kabupaten Merangin dan Kabupaten Sarolangun, Jambi.

Dengan stok beras di dalam gudang yang masih mencapai 371 ton dinilai masih cukup. Apalagi beras yang dikirim menuju gudang Bulog Sarko sebanyak 500 ton.

"Stok beras hingga awal tahun 2019 masih aman karena stok di gudang masih sangat cukup. Selain itu kita juga sudah dikirim lagi 500 ton ini masih dalam perjalanan ke gudang kita," kata Riki Pebriyadi, Kepala Perum Bulog subdivre Sarko.

Bukan hanya stok beras saja yang tersedia, kebutuhan sembako seperti gula, daging, minyak goreng kemasan dan tepung juga dijamin aman hingga awal tahun.

"Stok daging, gula minyak kemasan dan tepung kita masih bisa melayani hingga awal tahun juga. Sebab selama ini kita juga menerima masyarakat yang belanja sembako di kantor kita," tambahnya lagi.

Stok cadangan beras pemerintah (CBP) juga masih belum dipergunakan, sehingga jika sewaktu-waktu diminta pemerintah daerah akan langsung didistribusikan.

"CBP untuk dua kabupaten hingga saat ini juga belum di pergunakan. Tapi saya yakin akan diambil saat situasi seperti bencana alam. Maka beras CBP akan kita diatribusikan namun dengan atas permintaan kepala daerah," tegasnya.
(rhs)
Berita Terkait
Kenyang Tak Harus Nasi,...
Kenyang Tak Harus Nasi, Ini 6 Pangan Sumber Karbohidrat non Beras
Beras Kian Mahal, Berpotensi...
Beras Kian Mahal, Berpotensi Munculkan Kaum Miskin Baru
Siap-siap! Harga Beras...
Siap-siap! Harga Beras Mulai Beranjak Naik
Memasuki Musim Panen...
Memasuki Musim Panen Raya, Stok Beras Dijamin Aman
PT Pangan Masa Depan...
PT Pangan Masa Depan Resmikan Pabrik Beras di Indramayu
Pemerintah Luncurkan...
Pemerintah Luncurkan Gerakan Tanpa Beras, Ganti dengan Pangan Ini
Berita Terkini
Tak Terbukti Curang,...
Tak Terbukti Curang, Tia Rahmania Dapat Dukungan Warga Dapil Banten 1
2 jam yang lalu
Praktisi Hukum: Surat...
Praktisi Hukum: Surat Edaran Gubernur Tak Bisa Dijadikan Acuan Hukum
3 jam yang lalu
Anggota DPRD Dilecehkan,...
Anggota DPRD Dilecehkan, Ratusan Kader Gerinda di Banggai Desak Pelaku Persekusi Diadili
3 jam yang lalu
Kapolres Depok Ungkap...
Kapolres Depok Ungkap Dalang Pembakaran Mobil Polisi Tak Kooperatif saat Diperiksa
4 jam yang lalu
Kronologi Pembakaran...
Kronologi Pembakaran Mobil Polisi oleh Warga di Depok
6 jam yang lalu
Pemprov Jakarta Bakal...
Pemprov Jakarta Bakal Kirim 150 Pelajar untuk Kuliah di Universiti Kuala Lumpur
6 jam yang lalu
Infografis
10 Negara Penduduknya...
10 Negara Penduduknya Paling Bahagia di Dunia Tahun 2025
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved