Siapkan Kader untuk Wagub DKI, PKS Sebut Semua Serba Mungkin

Senin, 13 Agustus 2018 - 13:20 WIB
Siapkan Kader untuk...
Siapkan Kader untuk Wagub DKI, PKS Sebut Semua Serba Mungkin
A A A
JAKARTA - Sejauh ini Partai Keadilan Sejahtera (PKS) telah menyiapkan dua kader terbaiknya untuk posisi wakil gubernur DKI Jakarta yang ditingalkan oleh Sandiaga Uno. Kendati begitu, PKS tidak akan memaksakan siapa yang akan menduduki kursi DKI 2 itu.

Ketua DPP PKS Aboe Bakar Alhabsyi mengaku partainya tidak akan memaksakan kehendak soal sosok pengganti Sandiaga. Ia menyebut PKS akan menyiapkan kader terbaiknya bila diberikan kesempatan untuk mengisi posisi wagub DKI Jakarta.

"PKS santai-santai saja, kalau PKS dikasih kesempatan ya Alhamdulillah," katanya di RSUD Gatot Subroto, Jakarta Pusat, Senin (13/8/2018).

Saat disinggung beberapa nama dari PKS seperti Mardani Ali Sera dan Ahmad Heryawan, Aboe Bakar mengatakan keduanya mungkin saja di pilih sebagai pengganti Sandi.

"Semua nama itu serba mungkin, saya tidak bisa bicara sekarang ini. Karena apapun jadinya kalau misalnya sudah oke kami akan umumkan," ujarnya.
(ysw)
Berita Terkait
Survei IPO: Anies Baswedan...
Survei IPO: Anies Baswedan Kepala Daerah Paling Responsif Tangani Covid-19
Anies Bersyukur Jakarta...
Anies Bersyukur Jakarta Jadi Provinsi Paling Demokratis se-Indonesia
Soal Izin Reklamasi...
Soal Izin Reklamasi Ancol, Anies: Nanti Dijelasin Lengkap Sekalian
Sindir Anies, Warganet...
Sindir Anies, Warganet : Piagam dan Piala Seabrek Gagal Tangani Banjir
Selesai Salat Subuh...
Selesai Salat Subuh di Masjid Nurul Abrar, Anies Cek Piano di Gereja Sion
Kembali Bangun Musala...
Kembali Bangun Musala di Halte Transjakarta, Nitizen : Masya Allah Pak Anies
Berita Terkini
Pembunuh Pria Terbungkus...
Pembunuh Pria Terbungkus Karung dalam Got di Tangerang Ditangkap di Pinang
15 menit yang lalu
Pegawai Rumah Sakit...
Pegawai Rumah Sakit Jiwa di Kalbar Disiram Air Keras Orang Tak Dikenal
1 jam yang lalu
Gelar Reses, Legislator...
Gelar Reses, Legislator Perindo Laurensius Tampubolon Berjuang Maksimal Wujudkan Aspirasi Masyarakat Bengkalis
1 jam yang lalu
LMA Suku Irarutu Kaimana...
LMA Suku Irarutu Kaimana Imbau Peserta Seleksi CPNS dan P3K Sabar Tunggu Pengumuman
1 jam yang lalu
Rektor UI Berhentikan...
Rektor UI Berhentikan Dokter PPDS Cabul Rekam Mahasiswi Mandi usai Ditetapkan Tersangka
2 jam yang lalu
Ustaz Abdul Somad Resmi...
Ustaz Abdul Somad Resmi Diangkat Jadi Direktur LP3N
3 jam yang lalu
Infografis
Buah Lontar Memiliki...
Buah Lontar Memiliki Manfaat yang Sangat Baik untuk Menu Diet
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved