Diancam Dibunuh, Siswi SMA Diperkosa Tujuh Pemuda

Rabu, 25 April 2018 - 02:25 WIB
Diancam Dibunuh, Siswi...
Diancam Dibunuh, Siswi SMA Diperkosa Tujuh Pemuda
A A A
TEBO - Seorang siswi SMA di Tebo Ulu, Kabupaten Tebo, Jambi, diperkosa tujuh pemuda di kebun sawit. Salah satu pelaku diketahui mantan pacar korban yakni, RF (18).

Sebelum diperkosa, korban sebut saja mawar (17) diancam menggunakan pisau oleh RF. Paman korban, Bujang mengatakan, pemerkosaan yang dialami keponakannya tersebut terjadi pada Sabtu, 21 April 2018 malam lalu. Saat itu pelaku RF mengajak Mawar untuk makan bakso.

Belum sampai ke tempat penjual bakso, RF membawa korban ke pondok kecil di tengah kebun sawit."Korban diancam dibunuh pelaku menggunakan pisau, bila tak mau menuruti keinginan pelaku," kata Bujang.

Karena takut dibunuh, Mawar pun tak berdaya diiperdayai pelaku. Usia memperdaya korban, enam teman RF pun ikut melakukan aksi bejat tersebut.

Kapolsek Tebo Ulu Iptu Rozali mengatakan, kasus pemerkosaan terhadap Mawar dilimpahkan ke Unit Pelindungan Perempuan dan Anak (PPA) Mapolres Tebo, karena korban masih di bawah umur.
"Masih diselidiki dan kasusnya dilimpahkan ke Polres," ungkapnya.
(whb)
Berita Terkait
86 Perempuan Diperkosa...
86 Perempuan Diperkosa Setiap Hari di India, Negara Dinilai Melakukan Pembiaran
Miris! Pelaku Pemerkosaan...
Miris! Pelaku Pemerkosaan Tak Ditangkap, Korban Justru Dilaporkan Balik ke Polisi
Gadis 14 Tahun Diperkosa...
Gadis 14 Tahun Diperkosa Dua Orang Pria Secara Bergilir Dalam Mobil
4 Siswi SMA Diduga Diperkosa...
4 Siswi SMA Diduga Diperkosa Oknum Pejabat dan Politisi, Polda Papua Periksa 7 Saksi
Predator Perempuan Penyandang...
Predator Perempuan Penyandang Disabilitas di Magelang Terancam 12 Tahun Penjara
Salahkan Pakaian Wanita...
Salahkan Pakaian Wanita atas Meningkatnya Kasus Pemerkosaan, PM Pakistan Dikecam
Berita Terkini
Jusuf Muda Dalam: Satu-Satunya...
Jusuf Muda Dalam: Satu-Satunya Menteri yang Dihukum Mati karena Korupsi di Indonesia
3 menit yang lalu
MNC Peduli dan MNC Land...
MNC Peduli dan MNC Land Adakan Giat Literasi di SDN Pangarakan 02 Srogol Cigombong
7 menit yang lalu
UAD Yogyakarta: Hak...
UAD Yogyakarta: Hak Imunitas Halangi Penegakan Hukum dan Buat Jaksa Tak Tersentuh
13 menit yang lalu
BPBD Kota Bekasi Sebut...
BPBD Kota Bekasi Sebut Pengungsi Banjir Telah Kembali ke Rumah
1 jam yang lalu
Sekdes di Rembang Ditahan...
Sekdes di Rembang Ditahan Kejaksaan Gara-gara Korupsi Dana Desa Rp400 Juta untuk Game Online
1 jam yang lalu
Warga Bogor Tewas Kecelakaan...
Warga Bogor Tewas Kecelakaan di Cinere Depok, Sopir Truk Ekspedisi Diamankan
2 jam yang lalu
Infografis
Pemimpin Hamas dan Hizbullah...
Pemimpin Hamas dan Hizbullah Dibunuh Israel sejak Perang Gaza
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved