Narkoba di Diskotek MG, BNNP DKI Tetapkan 8 Orang Tersangka

Senin, 18 Desember 2017 - 14:08 WIB
Narkoba di Diskotek...
Narkoba di Diskotek MG, BNNP DKI Tetapkan 8 Orang Tersangka
A A A
JAKARTA - Pengembangan yang dilakukan Badan Narkotika Nasional Provinsi (BNNP) DKI Jakarta kembali menambah 3 tersangka dalam temuan pabrik narkoba di diskotik MGI. Total sudah 8 tersangka yang ditetapkan dalam perkara ini.

Kepala BNNP DKI Jakarta, Johnnypol Latupeirissa mengatakan saat ini pihaknya menahan 8 orang yang terduga terlibat peredaran narkoba cair.

"Mereka yang ditetapkan tersangka terdiri dari manajer diskotek, kapten, bar tender, bendahara, waitres dan petugas keamanan diskotek," ujarnya kepada wartawan di kantor BNNP DKI, Senin (18/12/2017).

Sementara terhadap 115 orang yang diamankan, BNNP mengatakan proses assesment sedang diproses, mereka jalani wajib lapor dan jalani rehabilitasi total. Hasil ini merujuk dari tes urine positif dalam narkoba.

Pengembangan juga dilakukan kepada pemilik Diskotik MGI, Rudy. Perburuan terhadapnya dilakukan petugas. BNNP pun berharap Rudy dapat menyerahkan diri.
(ysw)
Berita Terkait
Terlibat Penyelundupan...
Terlibat Penyelundupan Narkoba, PM Kepulauan Virgin Ditangkap
Kolombia Sita Kapal...
Kolombia Sita Kapal Selam Narkoba, Angkut 3 Ton Kokain
6 Artis Indonesia Ditangkap...
6 Artis Indonesia Ditangkap Terkait Kasus Narkoba Sepanjang 2024
PBB: Puluhan Ribu Tewas...
PBB: Puluhan Ribu Tewas dalam Perang Narkoba di Filipina
Meresahkan, Transaksi...
Meresahkan, Transaksi Narkoba di Masa Pandemi Meningkat Drastis
Catherine Wilson Divonis...
Catherine Wilson Divonis 7 Bulan Penjara Atas Kasus Narkoba
Berita Terkini
Tak Terbukti Curang,...
Tak Terbukti Curang, Tia Rahmania Dapat Dukungan Warga Dapil Banten 1
3 jam yang lalu
Praktisi Hukum: Surat...
Praktisi Hukum: Surat Edaran Gubernur Tak Bisa Dijadikan Acuan Hukum
4 jam yang lalu
Anggota DPRD Dilecehkan,...
Anggota DPRD Dilecehkan, Ratusan Kader Gerinda di Banggai Desak Pelaku Persekusi Diadili
4 jam yang lalu
Kapolres Depok Ungkap...
Kapolres Depok Ungkap Dalang Pembakaran Mobil Polisi Tak Kooperatif saat Diperiksa
5 jam yang lalu
Kronologi Pembakaran...
Kronologi Pembakaran Mobil Polisi oleh Warga di Depok
7 jam yang lalu
Pemprov Jakarta Bakal...
Pemprov Jakarta Bakal Kirim 150 Pelajar untuk Kuliah di Universiti Kuala Lumpur
7 jam yang lalu
Infografis
Mobil Tabrak Kerumunan...
Mobil Tabrak Kerumunan Orang di AS, 10 Warga Tewas dan 30 Terluka
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved