Partai Perindo Segera Bagikan 1.000 Gerobak Dagang di Jakarta

Minggu, 21 Mei 2017 - 08:56 WIB
Partai Perindo Segera...
Partai Perindo Segera Bagikan 1.000 Gerobak Dagang di Jakarta
A A A
JAKARTA - Partai Perindo akan terus membantu pedagang kecil di Jakarta. Dalam waktu dekat sebanyak 1.000 gerobak dagangan akan diberikan kepada para pedagang kecil di Ibu Kota.

Ketua Umum DPP Pemuda Perindo Effendi Syahputra mengatakan, Partai Perindo akan bergerak cepat untuk membantu usaha pedagang kecil di Jakarta dengan segera menyalurkan 1.000 gerobak dagangan kepada para pedagang. Partai Perindo berharap dengan gerobak dagang tersebut akan muncul wirausaha-wirausahawan baru yang bisa mengatrol perekonomian bangsa khususnya di Jakarta sehingga rakyat pelan-pelan bisa menikmati kesekahteraan.

"Ketua Umum DPP Partai Perindo Hary Tanoesoedibjo sudah mengintruksikan segera 1.000 gerobak di Jakarta dan itu akan bertambah terus dengan limit uang tidak ditentukan. Ini adalah komitmen beliau dan Partai Perindo untuk berpihak kepada pedagang dan masyarakat kecil yang punya keinginan besar untuk meningkatkan taraf hidupnya" jelas Effendi, Minggu (21/5/2017).

Ketua Umum Sayap Pemuda Partai Perindo ini juga menjelaskan, Partai Perindo tidak akan menjalankan program ini di Jakarta namun juga di seluruh wilayah Indonesia. "Ini program nasional, dan Partai Perindo akan mem-booming-kan program gerobak ini ke seluruh pelosok Tanah Air" ucap Effendi.
(whb)
Berita Terkait
Elektabilitas Partai...
Elektabilitas Partai Perindo Meroket Hingga tembus3,3%
Presiden Jokowi: Parpol...
Presiden Jokowi: Parpol Harus Hati-hati Pilih Capres dan Cawapres
Partai Perindo: Mars...
Partai Perindo: Mars Partai Perindo dengan QR Code
Profile Partai Perindo
Profile Partai Perindo
Rakernas Partai Perindo...
Rakernas Partai Perindo 2022, Hari Ke-2 Pembekalan DPW Partai Perindo
TGB Gabung Partai Perindo
TGB Gabung Partai Perindo
Berita Terkini
IAI Gelar Sosialisasi...
IAI Gelar Sosialisasi Penyelenggaraan Sayembara Arsitektur
6 jam yang lalu
Banjir Meluas, 7 Kecamatan...
Banjir Meluas, 7 Kecamatan di Muarojambi Terendam
7 jam yang lalu
Reses di 6 Lokasi, Anggota...
Reses di 6 Lokasi, Anggota DPRD dari Partai Perindo Komitmen Wujudkan Aspirasi Warga
8 jam yang lalu
Dirlantas Polda Banten...
Dirlantas Polda Banten Terapkan Ganjil Genap di Tol Tangerang-Merak saat Mudik Mulai 27 Maret
8 jam yang lalu
Sanitasi Rusak, Siswa...
Sanitasi Rusak, Siswa SDN Babakan Kencana Sukabumi Semringah Dibantu MNC Peduli dan MNC Bank
9 jam yang lalu
Kapten Muljono: Legenda...
Kapten Muljono: Legenda Penerbang Tempur Indonesia yang Menggetarkan Nyali Penjajah
12 jam yang lalu
Infografis
Negara Paling Korup...
Negara Paling Korup di Asia Tenggara, Indonesia Nomor Berapa?
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved