Nias Diguncang Gempa 5,4 SR
A
A
A
GUNUNGSITOLI - Gempa bumi berkekuatan 5,4 Skala Richter (SR) dilaporkan mengguncang Kepulauan Nias Jumat (6/1/2017) sekitar pukul 17.24 WIB.
Berdasarkan data dari Badan Metereologi Klimatologi dan Geofisika, episentrum gempa bumi tersebut berpusat di koordinat 1.38 Lintang Utara (LU) - 98.04 Bujur Timur (BT) dengan hiposentrum pada kedalaman 41 kilometer di bawah laut, atau sekitar 46 km Timur Laut Kepulauan Nias, Sumatera Utara.
Gempa bumi tersebut dirasakan di Kota Gunungsitoli namun dilaporkan tidak berpotensi tsunami. Selain itu belum ada konfirmasi kerusakan akibat gempa tersebut.
Berdasarkan data dari Badan Metereologi Klimatologi dan Geofisika, episentrum gempa bumi tersebut berpusat di koordinat 1.38 Lintang Utara (LU) - 98.04 Bujur Timur (BT) dengan hiposentrum pada kedalaman 41 kilometer di bawah laut, atau sekitar 46 km Timur Laut Kepulauan Nias, Sumatera Utara.
Gempa bumi tersebut dirasakan di Kota Gunungsitoli namun dilaporkan tidak berpotensi tsunami. Selain itu belum ada konfirmasi kerusakan akibat gempa tersebut.
(sms)