Perindo Solok Selatan Buka Dapur Umum untuk Korban Banjir

Senin, 08 Februari 2016 - 13:38 WIB
Perindo Solok Selatan...
Perindo Solok Selatan Buka Dapur Umum untuk Korban Banjir
A A A
PADANG - Pengurus DPD Partai Persatuan Indonesia (Perindo) Solok Selatan membuat dapur umum untuk korban banjir Nagari Koto Baru, Kecamatan Sungai Pagu, Kabupaten Solok Selatan, Sumatera Barat.

Ketua DPD Perindok Solok Selatan O.P Bismark mengatakan sengaja membuat dapur umum ini untuk korban banjir di daerah Nagari Koto Baru, ini melibat masyarakat yang rumahnya tidak terkena banjir.

"Sejak pukul 03.00 WIB tadi masyarakat mengumpulkan beras dari rumah-rumah warga, kemudian dimasak di rumah saya, dan ini akan dibagikan kepada korban banjir di daerah kami dan melibatkan warga setempat," katanya, Sening (8/2/2016).

Untuk siang ini rencananya para relawan akan mengumpulkan nasi bungkus masing-masing rumah satu bungkus.

"Nasi yang kita masak bersama warga ini untuk 500 orang, nah untuk siang ini nasi bungkus yang kita kumpulkan, masin-masing rumah satu bungkus," katanya.

Sementara data dari BPBD Provinsi Sumatera Barat, di Kabupaten Solok Selatan tidak hanya banjir saja yang terjadi tapi juga longsor dan menimbun enam orang.

Banjir terjadi ditiga kecamatan yaitu Kecamatan Sungai Pagu, Kecamatan Pauh Duo, dan Kecamatan Sangir.

Banjir disebabkan meluapnya Sungai Batang Bangko, Sungai Batang Suliti dan Sungai Batang Lolo. Banjir dan longsor menyebabkan jalan Muaralabuh-Padang Aro Kerinci putus total.
(nag)
Berita Terkait
Elektabilitas Partai...
Elektabilitas Partai Perindo Meroket Hingga tembus3,3%
Presiden Jokowi: Parpol...
Presiden Jokowi: Parpol Harus Hati-hati Pilih Capres dan Cawapres
Ketum Perindo Hary Tanoesoedibjo...
Ketum Perindo Hary Tanoesoedibjo Buka Mukernas Perindo 2024
Partai Perindo: Mars...
Partai Perindo: Mars Partai Perindo dengan QR Code
Gerkindo Partai Perindo...
Gerkindo Partai Perindo Salurkan Bantuan Beras bagi Korban Bencana di NTT
Bermodal Kursi di Legislatif,...
Bermodal Kursi di Legislatif, Perindo KBB Optimistis Lolos Verifikasi KPU
Berita Terkini
Jelang Mudik 2025, Polresta...
Jelang Mudik 2025, Polresta Bandung Larang Bus Gunakan Klakson Telolet
8 menit yang lalu
Sungai Cimande Meluap,...
Sungai Cimande Meluap, 718 Rumah di Sumedang Terendam Banjir
42 menit yang lalu
Dentuman Keras Iringi...
Dentuman Keras Iringi Erupsi Gunung Marapi, Warga Berhamburan Keluar Rumah
2 jam yang lalu
Kisah Mantan KSAD Jenderal...
Kisah Mantan KSAD Jenderal Dudung yang Ditempeleng Mayor Gaga-gara Koran Jatuh
2 jam yang lalu
Kepala Dinas dan Tiga...
Kepala Dinas dan Tiga Anggota DPRD OKU Terjaring OTT KPK
3 jam yang lalu
Banjir Landa 7 Desa...
Banjir Landa 7 Desa di Bojonegoro, 1 Warga Meninggal Dunia
3 jam yang lalu
Infografis
AS Gelontorkan Ribuan...
AS Gelontorkan Ribuan Triliun untuk Ukraina, Hasilnya Mengecewakan
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved