Kak Seto Minta Polisi Tindak Pengarak Siswi SMP Telanjang

Rabu, 13 Januari 2016 - 17:21 WIB
Kak Seto Minta Polisi...
Kak Seto Minta Polisi Tindak Pengarak Siswi SMP Telanjang
A A A
JAKARTA - Pemerhati anak Seto Mulyadi meminta aparat kepolisian segera menindak pelaku pengarak siswi SMP telanjang di Sragen, Jawa Tengah.

Menurut Kak Seto sapaan akrab Seto Mulyadi apa yang dilakukan terhadap RS siswi SMP di Sragen merupakan suatu tindakan kekerasan terhadap anak. (Baca juga: Karena Mencuri, Siswi SMP Diarak Telanjang).

"Seharusnya polisi segera menindak karena itu merupakan suatu pelanggaran pidana terhadap anak, " kata Kak Seto, kepada Sindonews, Rabu (13/1/2016).

Karena akibat perlakukan dan tindakan tersebut membuat trauma yang mendalam terhadap siswi SMP yang masih di bawah umur tersebut.

Tentunya, kata Kak Seto, setelah peristiwa tersebut yang bersangkutan akan merasa malu untuk bersosialisasi keluar rumah apalagi bersekolah.

Sehingga perlu adanya pendampingan dari psikolog anak untuk mengembalikan mentalnya seperti sebelum adanya kejadian tersebut.

Dia menegaskan, seharusnya ada hal-hal yang bersifat lebih edukatif untuk menghukum anak tersebut, sehingga tindakan seperti itu tidak perlu dilakukan.
(sms)
Berita Terkait
Gus Sofwan Kecam Maraknya...
Gus Sofwan Kecam Maraknya Kasus Guru Lakukan Perbuatan Asusila dan Amoral
Ketua KPU Hasyim Asyari...
Ketua KPU Hasyim Asy'ari Dilaporkan ke DKPP Atas Dugaan Perbuatan Asusila
Polri Periksa 3 HP Milik...
Polri Periksa 3 HP Milik Eks Kapolres Ngada yang Rekam Perbuatan Asusila
Jurus Ampuh Dukun Cabul...
Jurus Ampuh Dukun Cabul di Lampung hingga Leluasa Cabuli 3 Tetangganya
Bareskrim Tangkap 3...
Bareskrim Tangkap 3 Predator Asusila Anak, Perbuatan Direkam Lalu Diperjualbelikan
Bejat! Pria Ini Seret...
Bejat! Pria Ini Seret dan Cabuli Anak di Bawah Umur saat Sholat di Masjid
Berita Terkini
Dugaan Pencemaran Nama...
Dugaan Pencemaran Nama Baik, Selebgram Isa Zega Dituntut 5 Tahun Penjara
9 menit yang lalu
Festival Solo Menari...
Festival Solo Menari 2025, Tumbuhkan Inovasi Seni Budaya dan Ekraf
1 jam yang lalu
2 Jenderal Polisi Pimpin...
2 Jenderal Polisi Pimpin Polda Jatim, Salah Satunya Pernah Dua Kali Jabat Kapolda
1 jam yang lalu
Menekraf Riefky Ingin...
Menekraf Riefky Ingin Jatim Bangun Kolaborasi Jadi Bisa Tingkatkan Ekraf
2 jam yang lalu
Profil Dokter Tifa,...
Profil Dokter Tifa, Pegiat Media Sosial yang Pernah Ramal AHY Jadi Presiden 2029
2 jam yang lalu
Bupati Lebak Minta Maaf...
Bupati Lebak Minta Maaf Kasus Orang Tua Murid Beli Kursi dan Meja
3 jam yang lalu
Infografis
NASA Minta Penduduk...
NASA Minta Penduduk Bumi Siaga 1, Kondisi Alam Semesta Tak Stabil
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved