Gempa Bantul Juga Dirasakan Warga Sumedang dan Tasikmalaya

Rabu, 11 November 2015 - 20:29 WIB
Gempa Bantul Juga Dirasakan...
Gempa Bantul Juga Dirasakan Warga Sumedang dan Tasikmalaya
A A A
SUMEDANG - Warga di Lingkungan Tegalkalong, Kelurahan Talun, Kecamatan Sumedang Utara, Kabupaten Sumedang, Jawa Barat, berhamburan keluar rumah.
Aksi spontan ini dipicu getaran gempa cukup besar yang dirasakan warga, Rabu (11/11/2015) sekitar pukul 18.45 WIB.

"Lagi asyik nonton televisi, tiba-tiba tv-nya goyang dan kaca jendela bergetar. Saya langsung lari ke luar rumah sambil gendong anak," ujar Wina (31), ibu muda yang ngontrak rumah di Lingkungan Tegalkalong kepada KORAN SINDO.

Gempa yang terjadi memang sempat membuat warga di Sumedang panik, karena terasa cukup besar dan lama. "Iya panik, untuk menghindari hal tidak diinginkan kami langsung keluar rumah," kata Novi (28), warga lainnya.

Menurut informasi, pusat gempa terjadi di 120 Km Barat Daya Bantul, Daerah Istimewa Yogyakarta pada kedalaman 93 Km, sekitar pukul 18.45.25 WIB.

"Tadi BBM-an sama keluarga saya yang di Tasik. Mereka pun merasakan getaran gempa seperti di sini (Sumedang). Mudah-mudahan tidak terjadi apa-apa," kata Novi.
(zik)
Berita Terkait
BMKG: Gempa Bumi M5,1...
BMKG: Gempa Bumi M5,1 di Mamuju Tengah Tak Berpotensi Tsunami
Apakah Aplikasi Pendeteksi...
Apakah Aplikasi Pendeteksi Gempa Benar-Benar Berfungsi?
Gempa Terkini Banten,...
Gempa Terkini Banten, Warganet Curhat di Twitter
2 Kali Gempa Besar Guncang...
2 Kali Gempa Besar Guncang Banten Terjadi Hari Jumat, Netizen Langsung Teringat Kiamat
Diguncang Gempa M 5,9...
Diguncang Gempa M 5,9 Masyarakat Bolaang Mongondow Selatan Sempat Mengalami Kepanikan
Dilanda Kepanikan Saat...
Dilanda Kepanikan Saat Gempa, Karyawan Walkot Jaksel Diminta Keluar Gedung
Berita Terkini
Transjabodetabek Resmi...
Transjabodetabek Resmi Beroperasi, MTI Tekankan Pentingnya Masterplan Transportasi yang Terintegrasi
22 menit yang lalu
Hakim yang Memimpin...
Hakim yang Memimpin Sidang Gugatan Jokowi Pernah Tangani Kasus Korupsi Eks Wali Kota Bima
1 jam yang lalu
Wabup Belitung: Program...
Wabup Belitung: Program Pemeriksaan Kesehatan Gratis Tingkatkan Kualitas Hidup
1 jam yang lalu
Soal Pengumuman CPNS...
Soal Pengumuman CPNS dan PPPK, Dewan Adat Kaimana Minta Peserta Seleksi Jaga Kamtibmas
2 jam yang lalu
Ditangkap Polisi, Ini...
Ditangkap Polisi, Ini Tampang Bengis Pembunuh Pria Dalam Karung di Tangerang!
4 jam yang lalu
Gebyar Harlah 91 GP...
Gebyar Harlah 91 GP Ansor Dimeriahkan Pengukuhan Patriot Ketahanan Pangan hingga Peragaan Seni
5 jam yang lalu
Infografis
Prabowo Bakal Ungsikan...
Prabowo Bakal Ungsikan 1.000 Warga Palestina ke Indonesia
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved