Gelar Patroli Jelang Nataru, Polrestabes Makassar Tangkap 2 Pemuda Pembawa Sajam

Jum'at, 23 Desember 2022 - 06:57 WIB
loading...
Gelar Patroli Jelang...
Gelar Patroli Jelang Nataru, Polrestabes Makassar Tangkap 2 Pemuda Pembawa Sajam. Foto Nur Bone
A A A
MAKASSAR - Menjelang perayaan Natal dan Tahun Baru, Polrestabes Makassar menggelar patroli pada malam hari. Hasil patroli pada Kamis (22/12/2022) malam, polisi berhasil mengamankan dua pemuda yang membawa senjata tajam (sajam) jenis badik.

Katim Polrestabes Makassar, Iptu Arif Muda mengatakan, sajam diamankan setelah tim patroli menghentikan pengendara berboncengan tanpa menggunakan pelindung kepala di Jalan Barombong, Kecamatan Tamalate, Kota Makassar. Baca juga: KKB Papua Tembaki Patroli Polisi Selama 1 Jam, 1 Warga Tewas Tertembak

"Sajam disembunyikan oleh pelaku di dalam tasnya. Pemuda tersebut berdalih jika sajam yang dibawa hanya untuk menjaga jaga diri," ujar Iptu Arif Muda, Jumat (23/12/2022).

Guna mempertanggunjawabkan perbuatannya, kedua pemuda pemilik sajam, Indra (21) bersama rekannya Zul Ainul (26) langsung digelandang ke Mapolsek Tamalate Kota Makassar. Baca juga: Razia Jelang Nataru, Petugas Lapas Kelas IIA Cikarang Temukan Barang Terlarang

Iptu Arif mengatakan, patroli seperti ini akan terus dilkukan hingga selesainya perayaan Natal dan Tahun Baru.
(don)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Polres Pelabuhan Tanjung...
Polres Pelabuhan Tanjung Priok Patroli Siang dan Malam Antisipasi Tindak Kejahatan
Kanit PPA Polrestabes...
Kanit PPA Polrestabes Makassar Minta Rp10 Juta ke Pelaku Pelecehan, Rp5 Juta untuk Korban dan Rp5 Juta Iptu HR
Libur Nataru Berakhir,...
Libur Nataru Berakhir, Polda Jateng Tutup Kembali Gerbang Tol Prambanan
Arus Balik Tahun Baru...
Arus Balik Tahun Baru 2025, Ribuan Kendaraan Padati Rest Area Heritage Brebes
Arus Balik Libur Panjang...
Arus Balik Libur Panjang Natal, Tol Cipularang Menuju Jakarta Padat Merayap
Puncak Arus Balik Libur...
Puncak Arus Balik Libur Nataru Diprediksi 1 Januari 2025, Ini Daftar Lokasi Titik Kepadatan
Kondisi Terkini Pelabuhan...
Kondisi Terkini Pelabuhan Merak Jelang Libur Natal dan Tahun Baru
Libur Nataru, Delay...
Libur Nataru, Delay System Kendaraan Menuju Pelabuhan Bakauheni Mulai Diterapkan
Lalu Lintas ke Tempat...
Lalu Lintas ke Tempat Wisata di Bandung Mulai Padat, Polisi Siapkan Skema Rekayasa Lalin
Rekomendasi
Juara WBO Brian Norman...
Juara WBO Brian Norman Jr dan Tantangan Jin yang Menakutkan dari Jepang
130.000 Orang Berikan...
130.000 Orang Berikan Penghormatan Terakhir pada Paus Fransiskus di Vatikan
Legislator Gerindra...
Legislator Gerindra Ungkap Perintah Presiden Bawa Angin Segar Tertibkan Truk ODOL
Berita Terkini
MNC Peduli Salurkan...
MNC Peduli Salurkan Buku Bacaan untuk Galakkan Literasi Anak di Pandai Sikek Tanah Datar
4 jam yang lalu
DPRD Jakarta Minta Dispenda...
DPRD Jakarta Minta Dispenda Jeli Kawal Kebijakan Penurunan Pajak Tarif BBM Kendaraan
4 jam yang lalu
Wali Kota Jaksel Dukung...
Wali Kota Jaksel Dukung Program Mainstreaming HAM untuk ASN dan Masyarakat
4 jam yang lalu
JEC Luncurkan Matapedia...
JEC Luncurkan Matapedia Ensiklopedia Digital Pertama di Indonesia
5 jam yang lalu
Resmi Pimpin Partai...
Resmi Pimpin Partai Perindo Maluku, Welhelm Daniel Kurnala Targetkan 1 Fraksi di Pileg 2029
5 jam yang lalu
Pemkot Kediri Meralat...
Pemkot Kediri Meralat Jabatan Kaesang Pangarep, Ini Alasannya
5 jam yang lalu
Infografis
Prabowo akan Luncurkan...
Prabowo akan Luncurkan BLT untuk Guru Honorer pada 2 Mei
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved