Gempa 2 Kali Beruntun Guncang Garut, PLN Pastikan Jaringan Listrik Aman

Minggu, 13 November 2022 - 11:35 WIB
loading...
Gempa 2 Kali Beruntun...
PT PLN (Persero) Unit Induk Distribusi Jawa Barat memastikan kondisi kelistrikan di wilayah Garut aman dan tidak terdampak akibat gempa bumi. (Ist)
A A A
GARUT - PT PLN (Persero) Unit Induk Distribusi Jawa Barat memastikan kondisi kelistrikan di wilayah Garut aman dan tidak terdampak akibat gempa bumi . Saat ini, tidak ada jaringan listrik padam atau rusak.

Informasi dari PLN, berdasarkan pantauan petugas PLN di lapangan, setelah gempa yang terjadi sekitar pukul 19.29 WIB tidak ada jaringan listrik tegangan menengah maupun gardu distribusi yang padam.

“Kami terus memantau kondisi kelistrikan di wilayah Garut pascagempa. Kondisi saat ini tidak ada jaringan listrik dan gardu yang terdampak gempa,” ujar Manager PLN UP3 Garut Nurhidayanto Nugroho, Minggu (13/11/2022).

PLN mengimbau masyarakat agar selalu waspada terhadap bahaya kelistrikan ketika terjadi bencana, warga secara mandiri dapat mematikan listrik dari Mini Circuit Breaker (MCB) pada kWh meter.

Baca: Garut Diguncang Gempa Bumi, Getarannya Terasa dari Ciamis hingga Cianjur.

Diketahui, Garut mengalami dua kali kejadian gempa bumi dalam waktu berdekatan. Gempa pertama, pukul 20.18.45 WIB wilayah Selatan Garut.

Hasil analisis BMKG menunjukkan gempa ini memiliki parameter update dengan magnitudo M 5,1. Episenter gempa bumi terletak pada koordinat 8,19° LS ; 107,35° BT, atau tepatnya berlokasi di laut pada jarak 60 Km arah Selatan Caringin, Garut, Jawa Barat pada kedalaman 53 km.

Baca Juga: Korban Tewas Sedan Ditabrak KA Jadi 2 Orang, Rombongan Pulang Berendam dari Citiis Galunggung.

Gempa kedua pukul 19:29:33 WIB, berkekuatan M=4,9. Episenter terletak pada koordinat 8.14 LS dan 107.35 BT, atau tepatnya berlokasi di laut pada jarak 119 km Barat Daya Kab. Garut, Jawa Barat pada kedalaman 16 km.
(nag)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
BMKG: Gempa M5,2 Bayah...
BMKG: Gempa M5,2 Bayah Banten Masuk Kategori Megathrust Event, Tak Berpotensi Tsunami
Gempa M5,2 Guncang Bayah...
Gempa M5,2 Guncang Bayah Banten, Dirasakan hingga Bogor
Gempa 5,5 Guncang Toli-Toli...
Gempa 5,5 Guncang Toli-Toli Sulteng, BMKG: Waspadai Gempa Susulan
Persekusi di Garut Bentuk...
Persekusi di Garut Bentuk Ekspresi Keagamaan Berlebihan
Gempa M5,3 Guncang Sumbawa...
Gempa M5,3 Guncang Sumbawa NTB Terasa hingga Bali
Gempa M5,3 Guncang Sumbawa...
Gempa M5,3 Guncang Sumbawa NTB
Belasan Rumah di Bolaang...
Belasan Rumah di Bolaang Mongondow Timur Rusak Akibat Gempa M6,0
Gempa Berkekuatan M6,0...
Gempa Berkekuatan M6,0 Guncang Tutuyan Boltim Sulut
Gempa M5,9 Guncang Seram...
Gempa M5,9 Guncang Seram Bagian Timur Maluku
Rekomendasi
8 Saham Paling Cuan...
8 Saham Paling Cuan dalam Sepekan Periode 10 - 14 Maret 2025, MINE dan PADI Melejit
Natasha Rizky Akui Desta...
Natasha Rizky Akui Desta sebagai Pria Bertanggung Jawab, Masih Beri Nafkah hingga Kini
Pengumuman SNBP 2025...
Pengumuman SNBP 2025 Selasa 18 Maret, Cek Link Ini
Berita Terkini
Petugas Kabel Wi-Fi...
Petugas Kabel Wi-Fi Babak Belur Dikeroyok Anggota Ormas di Depok Gara-gara Tak Memberi Uang
39 menit yang lalu
Korban Tewas Kebakaran...
Korban Tewas Kebakaran Kapal Tanker Ronggolawe dan Tug Boat Bertambah Jadi 3 Orang
46 menit yang lalu
Banjir dan Longsor Terjang...
Banjir dan Longsor Terjang Kota Padangsidimpuan, Satu Orang Tewas
58 menit yang lalu
Bela sang Adik, Penyanyi...
Bela sang Adik, Penyanyi Dangdut Serli KDI Malah Jadi Korban Penganiayaan
1 jam yang lalu
BMKG: Gempa M5,2 Bayah...
BMKG: Gempa M5,2 Bayah Banten Masuk Kategori Megathrust Event, Tak Berpotensi Tsunami
2 jam yang lalu
INH-Komunitas Ojol Rawamangun...
INH-Komunitas Ojol Rawamangun Bersih-bersih Masjid dan Bagikan Makanan Buka Puasa
2 jam yang lalu
Infografis
Uji Rudal Nuklir Inggris...
Uji Rudal Nuklir Inggris Gagal 2 Kali Berturut-turut
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved