Garis Polisi di Lokasi Kebakaran Simprug Golf 2 Dicopot, Pemulung Dilarang Masuk

Rabu, 24 Agustus 2022 - 16:23 WIB
loading...
Garis Polisi di Lokasi...
Sejumlah warga Simprug tengah mengais sisa-sisa barang yang masih bisa dipakai setelah terbakar. Foto: MNC Portal Indonesia/Ari Sandita Murti
A A A
JAKARTA - Polisi mencopot garis polisi yang terpasang di permukiman warga Jalan Simprug Golf 2, Kebayoran Lama, Jakarta Selatan , yang hangus dilalap api . Saat ini, warga tampak tengah melakukan beres-beres rumahnya yang hangus.

Berdasarkan pantauan di lokasi, Rabu (24/8/2022), polisi mencopot police line yang tadinya dipasang di sepanjang RT 08/08, Jalan Simprug Golf 2, yang menjadi lokasi kebakaran. Polisi menilai mencopotan itu dilakukan lantaran proses penyelidikan di lokasi telah selesai dilakukan.

"Iya dicopot sudah selesai. Warga bisa masuk buat cari barang yang masih bisa dipakai asal tertib. Warga boleh, kecuali pemulung," ujar anggota kepolisian di lokasi, Rabu (24/8/2022).



Masyarakat yang sebelumnya diimbau untuk tidak memasuki ke dalam wilayah yang diberikan garis polisi saat ini tampak leluasa memasuki kawasan itu. Warga tampak melakukan beres-beres pada bangunan rumahnya yang tampak tak karuan.

Warga memindahkan seng-seng dan kerangka besi sambil mencari-cari barang yang masih bisa dipakai.
(mhd)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Proyek MRT di Rawamangun...
Proyek MRT di Rawamangun Kebakaran
Si Jago Merah Mengamuk!...
Si Jago Merah Mengamuk! Gudang Kardus di Penjaringan Terbakar
Rumah Padat Penduduk...
Rumah Padat Penduduk di Duri Kosambi Kebakaran, 18 Unit Damkar Dikerahkan
36 RT di Jakarta Masih...
36 RT di Jakarta Masih Terendam Banjir Siang Ini, Titik Terbanyak di Jaksel dan Jaktim
Malam Ini, 31 RT Masih...
Malam Ini, 31 RT Masih Terendam Banjir Luapan Sungai Ciliwung di Jaksel dan Jaktim
Partai Perindo Bantu...
Partai Perindo Bantu Korban Kebakaran di Gunungsitoli, Komitmen Turun Tangan Atasi Kegawatdaruratan
Jelang Ramadan, Perusahaan...
Jelang Ramadan, Perusahaan Logistik Buka Gerai di Jaksel
22 Pengunjung Hotel...
22 Pengunjung Hotel 101 Urban Glodok Dievakuasi dari Kebakaran
Kebakaran Hotel 101...
Kebakaran Hotel 101 Urban Glodok Dipadamkan, Gulkarmat Sebut Tak Ada Korban Jiwa
Rekomendasi
Market Value Timnas...
Market Value Timnas Indonesia Nomor 3 di Grup C Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Khawatir Kim Soo Hyun...
Khawatir Kim Soo Hyun Bunuh Diri, Ibu Kim Sae Ron Tak Akan Merilis Foto Mesra Lainnya
Ada Perluasan Cakupan...
Ada Perluasan Cakupan Operasi Militer Selain Perang di RUU TNI, Ini Saran Pengamat Militer
Berita Terkini
2 Pejabat Disdik Sumut...
2 Pejabat Disdik Sumut Terjaring OTT Korupsi Dana BOS, Kejaksaan Sita Rp319 Juta
5 jam yang lalu
Heboh! Dipepet Motor...
Heboh! Dipepet Motor Anggota Patwal Polres Bogor di Jalur Puncak, Pengendara Terjungkal
6 jam yang lalu
Pangdam XIV Hasanuddin...
Pangdam XIV Hasanuddin Dukung Smelter Ceria Group Jadi Perusahaan Level Dunia
7 jam yang lalu
Mantan Gubernur Maluku...
Mantan Gubernur Maluku Utara Abdul Gani Kasuba Meninggal Dunia
7 jam yang lalu
Kepala Sekolah SDN 02...
Kepala Sekolah SDN 02 Srogol Apresiasi Kegiatan Literasi MNC Peduli dan MNC Land
9 jam yang lalu
Matangkan Jakarta Kota...
Matangkan Jakarta Kota Global, QRIS Tap dengan NFC Resmi Diterapkan di MRT
9 jam yang lalu
Infografis
Kebakaran Baru di Los...
Kebakaran Baru di Los Angeles, Trump Justru Ancam Hentikan Bantuan
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved