Bupati Adnan Ingin Paskibraka Gowa Jadi Percontohan

Selasa, 16 Agustus 2022 - 12:25 WIB
loading...
Bupati Adnan Ingin Paskibraka...
Bupati Gowa, Adnan Purichta Ichsan, mengukuhkan 68 anggota Pasukan Pengibar Bendera Pusaka (Paskibraka) tahun 2022 tingkat Kabupaten Gowa di Baruga Karaeng Galesong Kantor Bupati, Senin (15/8) malam. Foto/Istimewa
A A A
GOWA - Bupati Gowa, Adnan Purichta Ichsan, mengukuhkan 68 anggota Pasukan Pengibar Bendera Pusaka ( Paskibraka ) tahun 2022 tingkat Kabupaten Gowa di Baruga Karaeng Galesong Kantor Bupati, Senin (15/8) malam. Ia pun menginginkan Paskibraka Gowa memberikan yang terbaik, sehingga dapat menjadi percontohan bagi Paskibraka lain, setidaknya lingkup Sulsel.

Bupati Adnan menyebut terpilih menjadi anggota Paskibraka merupakan hal yang membanggakan dan patut disyukuri. Menurut dia, banyak yang ingin masuk anggota Paskibraka tapi tidak lulus.



Olehnya itu, Bupati Adnan menitipkan pesan agar proses pengibaran maupun penurunan Bendera Pusaka Merah Putih dapat berjalan dengan sukses pada tanggal 17 Agustus nanti. Latihan selama berbulan-bulan harus bisa dimaksimalkan.

“Saya berharap semua yang telah anda dapatkan saat latihan, persembahkanlah yang terbaik untuk kibarkan Bendera Merah Putih pada tanggal 17 Agustus 2022 nanti,” ujarnya.

Namun Bupati Adnan yakin bahwa dengan persiapan yang baik dan latihan yang telah dilakukan selama ini, pengibaran Bendera Merah Putih pasti bisa berjalan dengan baik.

“Oleh karena itu, mari kita tunjukkan kepada seluruh masyarakat Kabupaten Gowa bahwa Insya Allah Paskibraka Kabupaten Gowa bisa menjadi contoh bagi Paskibraka kabupaten/kota lainnya yang ada di Sulawesi Selatan,” harap dia.

Selain itu, orang nomor satu di Gowa ini berharap agar seluruh anggota Paskibraka Kabupaten Gowa bisa menjaga kesehatan agar pelaksanaan pengibaran bendera Pusaka Merah Putih bisa berjalan dengan lancar.

"Saya berharap adik-adikku sekalian tetap semangat, jaga fisik, jaga kesehatan, dan teruslah berkonsentrasi agar Insya Allah pengibaran Sang Saka Merah Putih berhasil dilaksanakan oleh adik-adik sekalian,” harapnya.

Ketua Purna Paskibraka Indonesia (PPI) Kabupaten Gowa, A Moh Rizky Abe, mengatakan setelah dikukuhkan, Paskibraka Gowa beristirahat untuk menjaga kondisi fisik. Ia berharap proses pengibaran dan penurunan bendera berjalan lancar.
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Kisah Casis SIPSS 2025...
Kisah Casis SIPSS 2025 M Rafli Akbar: Paskibraka Asian Games yang Piawai IT
Geng Motor Remaja Serang...
Geng Motor Remaja Serang Permukiman Warga di Gowa dengan Panah, 3 Orang Luka-luka
Memori Banding Aipda...
Memori Banding Aipda Robig Diterima, Ini Respons Keluarga Almarhum Gamma
Buntut Penembakan Gamma,...
Buntut Penembakan Gamma, Massa Aksi Kamisan Semarang Tuntut Kapolrestabes Semarang Dicopot
Gamma Tewas Ditembak...
Gamma Tewas Ditembak Polisi, Komnas HAM: Tindakan Aipda Robig Extra Judicial Killing!
Keluarga Gamma Kecewa...
Keluarga Gamma Kecewa DPR Batalkan Undangan Rapat Dengar Pendapat
Polda Jateng Tunda Sidang...
Polda Jateng Tunda Sidang Etik Aipda Robiq, Masih Kumpulkan Bukti Kasus Penembakan Gamma
Propam Polda Jateng:...
Propam Polda Jateng: Penembakan Gamma Siswa SMK di Semarang Bukan karena Pembubaran Tawuran
Rekaman CCTV Perlihatkan...
Rekaman CCTV Perlihatkan Diduga Aipda Robig Berondong Tembakan ke Gamma Dkk
Rekomendasi
Celine Evangelista Menangis...
Celine Evangelista Menangis Cium Kakbah, Perjalanan Perdana ke Tanah Suci usai Mualaf
Pembajakan Kereta Api...
Pembajakan Kereta Api Pakistan Berakhir Mengerikan, Pemberontak Habisi 21 Sandera
Daftar Biaya Pajak Mobil...
Daftar Biaya Pajak Mobil Innova Reborn, Yuk Simak sebelum Beli Bekasnya
Berita Terkini
Profil Irjen Pol Nanang...
Profil Irjen Pol Nanang Avianto, Alumni Akpol 1990 dengan Karier Mentereng Jadi Kapolda Jatim
3 jam yang lalu
Kanit PPA Polrestabes...
Kanit PPA Polrestabes Makassar Minta Rp10 Juta ke Pelaku Pelecehan, Rp5 Juta untuk Korban dan Rp5 Juta Iptu HR
5 jam yang lalu
5 Hal Menarik dari Prabu...
5 Hal Menarik dari Prabu Siliwangi, Mulai dari Asal Usul hingga Mitos Macan Putih
5 jam yang lalu
Kisah Bripka Joko Hadi,...
Kisah Bripka Joko Hadi, Polisi Penggali Kubur Sukarela Selama 23 Tahun bagi Warga Kurang Mampu
6 jam yang lalu
Kronologi Fidya Kamalindah...
Kronologi Fidya Kamalindah Atlet Taekwondo Nasional asal Bandung Hilang 10 Tahun
12 jam yang lalu
Kasus Korupsi Pabrik...
Kasus Korupsi Pabrik Gula Asembagus, Kortas Tipikor Mabes Polri Geledah Kantor PTPN 1 Surabaya
12 jam yang lalu
Infografis
Balas Trump, Denmark...
Balas Trump, Denmark Ingin Beli California Rp16.341 Triliun
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved